You are on page 1of 45

AFEKSIO GENITALIS

ARIMBAWA 0002005051

SIFILIS
E/ Treponema pallidum Perjalanannya kronis Menyerang semua organ Dapat menyerupai banyak penyakit Mempunyai masa laten Dapat kambuh kembali Dapat ditularkan secara vertikal

Kel. kongenital

KLASIFIKASI
Sifilis Dini Stadium I Stadium II Stadium laten dini
Sifilis Lanjut Stadium laten lanjut Stadium III Kardiovaskuler dan Neurosifilis

PATOGENESIS
Stadium dini SI S II (2-4 mg) (6-8 mg) Stadium lanjut S III (3-10 th)

GEJALA KLINIS
Stadium I (Sifilis Primer) Lokasi umumnya sekitar genital Afek primer : Ulkus durum (hard chancre)
Indolen Indurasi Permukaan bersih, warna merah Soliter, 1-2 lesi Tumbuh lambat dan hilang spontan dlm 3-5 mg

Pembesaran KGB regional soliter, padat, tidak nyeri Reitz serum T. pallidum (+)

GEJALA KLINIS.
Stadium II (Sifilis Sekunder) Mulai skitar 6-8 mg stl S I Tdp gejala konstitusi Sindroma melibatkan banyak organ
Kelainan kulit menyeluruh Pembengkakan KGB Kondiloma lata Lesi pd mukosa mulut Alopesia areata Hepato/splenomegali lain2

GEJALA KLINIS
Stadium III (Sifilis Tersier) Timbul 3-10 th setelah S I Menyerang kulit, mukosa, tulang, organ2 dalam Gumma: infiltrat kronis yg bertendi mengalami perlunakan dan bersifat destruktif menjadi ulkus gumasum Sifilis Kardiovaskuler Neurosifilis

DIAGNOSIS
Anamnesis dan gambaran klinis
Mikroskop lapangan gelap STS Pemeriksaan yg lain

DIAGNOSIS BANDING
Stadium I Herpes simpleks Ulkus piogenik Skabies Balanitis Afek primer LGV Karsinoma sel skuamosa Penyakit Behcet Ulkus mole

DIAGNOSIS BANDING
Stadium II Erupsi obat alergik Moebili Pitiriasis rosea Psoriasis Dermatitis seboroik Kondiluma akuminata Alopesia areata

PENATALAKSANAAN
SIFILIS DINI Benzatin Penisilin 2,4 jt IU im 1xpemberian Prokain Penisilin G 0,6 jt IU im 1x/hr~10hr Tetrasiklin 4x500mg p.o/hr~15 hr Eritromisin stearat 4x500mg p.o/hr~15hr

PENATALAKSANAAN
SIFILIS LANJUT

Benzatin Penisilin 2,4 jt IU im 1xsemg ~3mg Prokain Penisilin G 0,6 jt IU im 1x/hr~20hr Tetrasiklin 4x500mg p.o/hr~30 hr Eritromisin stearat 4x500mg p.o/hr~30hrSIFILIS KONGENITAL Prokain Penisilin G 50.000 IU/kg BB, im 1x/hr~10hr

Ulkus durum

Kondiloma lata

SIFILIS SEKUNDER

HERPES GENITALIS
Infeksi akut pd genital
E/ Herpes simpleks tipe 2 >> Wanita >> daripada pria G/ khas: vesikel bergerombol diatas kulit

eritema dan bersifat rekuren Kecenderungan masa laten yang lama

PATOGENESIS
Umumnya melalui hubungan seksual
Virus masuk melalui kulit & mukosa sekitar

genetaliainfeksi primermasa laten (menetap pd saraf sensoris)trigger factorinfeksi rekuren Dapat menyebar melalui aliran darah Faktor pencetus: trauma, sinar ultraviolet, perubahan temperatur, stres, imunitas yg menurun, dan fluktuasi hormonal.

GEJALA KLINIS
Masa inkubasi 2-5 hari Didahului rasa gatal dan panas sebelum erupsi Pada pria: vesikel berkelompok diatas kulit

eritema/ulserasi multipel pada penis, perineum dan anus, nyeri(+) Pada wanita: vesikel/ulkus pada servik, vagina, perineum dan anus, nyeri(+) Dapat disertai panas, malaise, PKB, disuria, discharge Rekurensi: gejala lebih ringan

DIAGNOSIS
Gejala klinis yang khas
Tes tzank Pengecatan Giemsa atau Wright

Serologi
Imunofloresensi Kultur

DD/: ulkus durum, ulkus mole, LGV, herpes zooster, Skabies, Sindroma Behcet, Pioderma

PENATALAKSANAAN
PROFILAKSIS
ADA LESI ---> ABSTINENSIA SEKSUAL HEALTH EDUCATION KONSELING PEMERIKSAAN PADA PASANGAN TETAPNYA MENGHINDARI FAKTOR PENCETUS HINDARI HUB. SEKSUAL DG BANYAK PASANGAN

PENGOBATAN SIMTOMATIK : analgetik, antipiretik, antibiotik, yodium povidon topikal SPESIFIK: ANTIVIRUS
ACYCLOVIR 5 X 200 mg (7 HARI) VALASIKLOVIR 2 X 500 mg (7 HARI) FAMSIKLOVIR 3 X 500 mg (7 HARI)

ULKUS MOLE
Infeksi akut setempat
E/: Haemophilus ducreyiGram(-) Ulkus nekrotik dan nyeri pd tempat

inokulasi Supurasi KGB regional Pria>> daripada wanita

GEJALA KLINIS
Masa inkubasi 1-14 hari Papulapustulapecahulkus multipel

pada daerah kontak Sifat ulkus: bentuk cawan/tdk teratur, lunak, ditutupi jaringan nekrotik, dinding bergaung, halo eritematosa, autoinokulasi 50% limfadenopati regional, terfiksir, nyeri, dan fluktuatifbubo

GEJALA KLINIS.
Tempat predileksi: Pria: prepusium, sulkus koronarius, frenulum, batang penis Wanita: Labial, klitoris, fourchette, serviks, sekitar anus

VARIASI KLINIS
1. U.mole folikularis : pd vulva & daerah berambut sktr

genitalia, sgt superfisial 2. Dwarf chancroid: sgt kecil, dasarnya tdk teratur, tepi berdarah 3. Transient chancroid: lesi kecil, sembuh dlm bbrp hari tp 2-3mg kmdn timbul bubo yg meradang di inguinal 4. Papular chancroid: menyerupai kondiloma lata pd sifilis std II 5. Giant chancroid 6. Phagedenic chancroid: lesi kecil mjd besar, destruktif dg jar.nekrotik luas 7. Tipe serpiginosa: ulkus jarang sembuh,dpt menetap berbulan bulan/tahunan

KOMPLIKASI
Mixed chancre (disertai Sifilis Std I)
Fimosis dan parafimosis Fistula uretra Rectovaginal fistula Adenitis inguinal (bubo inflamatorik)

Ulkus phagedenikum (Fusoform bacterium

sp atau Bacteroides sp)

DIAGNOSIS
Gambaran klinis yg khas Sediaan hapus dengan pengecatan Gram Kultur kuman imunofloresensi Biopsi Tes kulit ito-reenstierna Tes autoinokulasi

DD/: herpes genitalis, sifilis std II, LGV, granuloma inguinale

PENGOBATAN
Kotrimoksasol 2 X 2 selama 10 hari
Tetrasiklin 4 X 500 mg selama 10-20 hari Eritomisin 4 X 500 mg selama 7 hari Siprofloksasin 2 X 500 mg selama 3 hari Azitromycin 1 gr per-oral dosis tunggal

Topikal: kompres rivanol 0,1% atau PK 1/5000

LIMFOGRANULOMA VENEREUM
E/: Chlamydia trachomatis (L1,L2,L3)
Mengenai pembuluh dan kelenjar limfe Terutama pada genital, inguinal, anus dan

rektum Afek primer cepat hilang

GEJALA KLINIS
Masa inkubasi 1-4 minggu Stadium Dini: Lesi primer genital: tidak khas, nyeri (-), cepat hilang. Erosi, papul miliar, vesikel, ulkus dangkal Lokasi:
Pria: sulkus koronarius, frenulum, prepusium, penis, uretra dan skrotum Wanita: Vulva, dg post. Vagina, serviks

GEJALA KLINIS.
Sindroma inguinal: Limfadenitis inguinal unilateral Pria>> wanita Tanda peradangan akut (+) Perlunakan tidak serentak Sign of groove (Greenblatts sign) Etage bubo: PK femoralis, inguinalis sup dan prof

GEJALA KLINIS
Stadium lanjut: Sindroma anorektal:
Wanita>>> Penyebaran langsung ke kelenjar perirektal Gejala: perdarahan, duh anal purulen, febris, nyeri defeksi, konstipasi, diare, sakit perut bawah Proktokolitis berat dan striktura rekti Pd pria: homoseksual

GEJALA KLINIS.
Sindroma genital (Esthiomene): Edema vulva Elefantiasis labia Buchblatt condyloma: tumor polipoid dan verukosa pd permukaan elefantiasis pipih Elefantiasis skrotum

DIAGNOSIS
Gambaran klinis
Tes GPR (Gate Papacosta Reaction)

peningkatan globulin Pengecatan Giemsa dari pus Tes Frei Tes serologi Kultur jaringan

PENATALAKSANAAN
Istirahat total Obat 1. Kotrimoksasol 2 x 2 tablet/hr selama 14 hr 2. Doksisiklin 2 X 100mg/hr selama 14 hr 3. Tetrasiklin 4 X 500mg/hr selama 21 hr 4. Eritromisin 4 X 500mg/hr selama 21 hr 5. Absesinsisi dan drainase Pembedahan

GRANULOMA INGUINALE
Donovanosis
E/: Calymmatobacterium

granulomatisGram (-), bentuk peniti Gambaran khas: ulserasi granulomatus pd genital dan sekitarnya Masa inkubasi 1 mg-3 bln

GEJALA KLINIS
Papul/vesikel tdk nyeriulkus granulomatus Ulkus bentuk bulat, menggaung, mudah

berdarahmeluasjaringan parut yg luaselefantiasis genital Pembengkakan di inguinalabses (pseudobubo) 4 bentuk klinis:


Nodular Ulsero-vegetatif Hipertropik Sikatrisial

DIAGNOSIS
Gambaran klinis
Pemeriksaan apusan ulkus Biopsihistopatologis (badan-badan

Donovan) DD/: LGV, ulkus mole, karsinoma sel skuamosa, Tuberkulosa kutis

KOMPLIKASI
Karsinoma---serius
Lesi menyembuhfibrosis, striktura,

phimosisdeformitas genital Elefantiasis genital Komplikasi ekstragenital

PENGOBATAN
Tetrasiklin 4 X 500 mg/hr selama 3 mg
Kotrimoksasol 2 X 2 tablet/hr selama 3-4 mg Klorampenikol 3 X 500 mg/hr selama 3 minggu

atau Gentamisin 1 mg/kgBB/hr im selama 3 mg Doksisiklin 1 X 100 mg/hr selama 3 mg Eritromisin 4 X 500 mg/hr selama 3 mg Siprofloksasin Azithromycin

You might also like