You are on page 1of 1

APPENDIKTOMI

DEFINISI
Suatu jenis pembedahan untuk mengangkat appendiks (umbai
cacing) yang merandang
INDIKASI
Appendisitis akut / Kronik

PERSIAPAN
1. Jika operasi direncanakan, pasien dipuasakan terlebih dahulu
2. Jika keadaan pasien membutuhkan tindakan operasi segera (cito) maka pasien tanpa
dipuasakan terlebih dahulu
3. Sebelum operasi, pasien dilakukan berbagai macam pemeriksaan terlebih dahulu
(laboratorium, roentgen, USG perut, appendikogram)
4. Khusus wanita, harus dikonsulkan terlebih dahulu ke dokter spesialis kandungan
untuk menyingkirkan adanya kelainan di bidang kandungan

RESIKO
Perdarahan

KOMPLIKASI
1. Infeksi
2. Nyeri
3. Demam

You might also like