You are on page 1of 4

Alamat : Jalan pogidon 9 Kel. Maasing Lk. 1. Kec.

Tuminting Manado
Website : http:/klinikmadani.com No hp : 085240134436-085298655528

BUKU PEMANTAUAN PASIEN


PROGRAM PENGELOLAAN PENYAKIT KRONIS
(PROLANIS)
BPJS KOTA MANADO

ANGGOTA HEALTHY CLUB


NAMA
: .......................................................
...........
TGL LAHIR : ......, ........, ......... ( ........
TAHUN)
NO. KARTU
: .......................................................
..........

ASSALAMUALAIKUMWARAHMATULLAHI WABARAKATUH,
SALAM SEJAHTERA.
YAKINLAH PADA TUHAN KITA, DIALAH ALLAH YANG
MENCIPTAKAN TUBUH DAN ROH KITA, DIALAH YANG
MAHA PEMBERI SEHAT DAN SAKIT KEPADA KITA, DAN
BERDOALAH KEPADANYA KARENA DIALAH YANG MAHA
MENYEMBUHKAN, BUKANLAH DOKTER.

PENYAKIT YANG BAPAK DAN IBU DERITA ADALAH


BAGIAN DARI UJIAN KEPADA ORANG YANG BERIMAN,
SIAPA YANG PALING BERSABAR. KARENA SABAR DAN
KETENANGAN HATI ADALAH OBAT YANG PALING
MUJARAB.

PENYAKIT YANG BAPAK IBU DERITA SEKARANG


ADALAH PENYAKIT YANG MEMANG TIDAK DAPAT
DISEMBUHKAN SECARA TOTAL,, TETAPI PENYAKIT
YANG DIDERITA ADALAH PENYAKIT YANG DAPAT
DIKENDALIKAN DAN LAYAK HIDUP SEPERTI ORANG
SEHAT LAINNYA.

JADUAL KEGIATAN
TIAP MINGGU :
1.
2.
3.
4.
5.

PEMERIKSAAN GULA DARAH PUASA


PEMERIKSAAN FISIK
PELAKSANAAN JALAN DAN SENAM SEHAT
PENYULUHAN, MOTIVASI DAN DISKUSI
MAKANAN SEHAT
TIAP 3 BULAN SEKALI

1. KONTROL LABORATORIUM HBA1C


2. KONTROL URINALISA DAN LAINNYA
KEGIATAN LAINNYA :
1. REKREASI BERSAMA KELUARGA
2. ANJANGSANA DAN PEMBERIAN INFAQ DAN SEDEQAH
BAGI YANG MEMBUTUHKAN
3. HIBURAN LAINNYA

You might also like