You are on page 1of 4

RUMAH SAKIT

UMUM
WIRADADI
HUSADA

Jl. Menteri Supeno 25


Sokaraja BMS

PELAPORAN
MESIN/PERALATAN RUSAK
No. Dokumen :
RT.04.01.2011
Tanggal Terbit :

STANDAR
PROSEDUR
OPERASIONAL

Pengertian

Tujuan

Kebijakan

No. Revisi :

Halaman :
1/1

Ditetapkan :
Direktur RSU Wiradadi Husada

10 Januari 2011
dr. Laeli Isticharijah
Pelaporan kepada pihak yang berwenang
mengenai
mesin/peralatan
yang
mengalami
kerusakan
supaya
beroperasional dengan baik kembali.
1. Untuk menjamin agar seluruh peralatan yang ada di
Rumah Sakit Umum Wiradadi Husada baik peralatan medis
maupun non medis senantiasa dapat terpelihara dengan
baik dan dapat digunakan sewaktu-waktu.
2. Untuk
melakukan
pemeliharaan
dan
perbaikan
mesin/peralatan, sehingga semua mesin/peralatan dapat
beroperasi secara efektif dan efisien.
1. Perbaikan mesin/peralatan/sarana menjadi tanggung
jawab bagian Rumah Tangga dan Sarana Prasarana.
2. Rumah sakit menjamin mesin/peralatan/sarana dalam
kondisi siap pakai.
3. Bagian Rumah Tangga dan Sarana Prasarana bekerja
selama 24 jam (shift) untuk menjamin terpenuhinya
kebutuhan sarana prasarana yang dibutuhkan rumah
sakit.

Prosedur

a. Petugas yang menemui kerusakan peralatan segera


melaporkan kejadian kerusakan terhadap kepala ruang
b. Berdasarkan sepengetahuan kepala ruang, petugas
yang bersangkutan melaporkan kerusakan peralatan
kepada bagian rumah tangga dan sarana prasarana
c. Bagian Rumah Tangga dan Sarana Prasarana menerima
permintaan perbaikan dari bagian/ bidang/ instalasi/
ruangan.
d. Berdasarkan permintaan perbaikan yang diterima,
Bagian Rumah Tangga dan Sarana Prasarana
mengontrol mesin/peralatan yang rusak
e. Petugas bagian sarana dan prasarana melakukan
perbaikan dengan ketentuan:
Jika perbaikan dapat dilakukan sendiri (perbaikan
internal RSU Wiradadi Husada Sokaraja
a) Kepala Bag. Rumah Tangga dan Sarana
Prasarana harus menentukan jangka waktu
perbaikan, kemudian menyampaikan kepada
bagian instalasi / ruangan yang bersangkutan
b) Jika ada komponen/peralatan yang harus
diganti, maka bagian Rumah Tangga dan
Sarana Prasarana mencatat dalam Bon
Pemakaian Barang Rutin Non Medis diserahkan
kepada bagian Logistik untuk meminta
komponen/peralatan yang diperlukan karena
sudah tersedia di Gudang Logistik Rumah
Tangga. Jika belum tersedia, maka Bon
Pemakaian Barang Rutin Non Medis diserahkan
kepada bagian rumah tangga melakukan
permintaan pengadaan komponen/ peralatan
yang
harus
diganti
tersebut
dengan
persetujuan Manager Umum.
c) Jika komponen / peralatan sudah tersedia,
maka diserahkan kepada pelaksana perbaikan
untuk dilakukan penggantian dan perbaikan
lebih lanjut.
d) Hasil perbaikan dicatat dalam bukti perbaikan
dan
ditandatangani
bersama
bagian
bersangkutan pada waktu serah terima hasil
perbaikan.
Jika perbaikan harus dikerjakan di luar (perbaikan
eksternal RSU Wiradadi Husada)
a) Ka. Bag. Rumah Tangga dan Sarana Prasarana
menghubungi
pihak
eksternal
untuk
mengajukan perbaikan mesin/ peralatan yang
rusak setelah mendapat persetujuan dari

Manager Umum.
b) Berdasarkan persetujuan Manager Umum, Ka.
Bag. Rumah Tangga dan Sarana Prasarana
membuat bukti perbaikan dan ditanda tangani
oleh Ka. Bag. Rumah tangga dan sarana
prasarana dan disetujui oleh Manager Umum,
kemudian
mesin/peralatan
yang
rusak
dilakukan perbaikan di luar RSU Wiradadi
Husada Sokaraja.
f. Setelah dilakukan perbaikan, pelaksana perbaikan
beserta Ka. Bag. Rumah tangga dan sarana prasarana
mengadakan uji coba selama 5 10 menit/sesuai
kebutuhan dan dicatat dalam bukti pemeliharaan.
Catatan:
Apabila sudah baik, maka Ka.Bag. Rumah Tangga
dan
Sarana
Prasarana
menyerahkan
bukti
perbaikan (internal atau eksternal) kepada Kepala
Bagian/
Bidang/
Instalasi/
Ruangan
yang
bersangkutan untuk dicek ulang dan meminta
untuk menandatangani pada kolom diterima.
Apabila dalam pengecekan masih ditemukan
ketidaksesuaian dalam perbaikan, maka Ka. Bag.
Rumah Tangga dan Sarana Prasarana harus
mengembalikan bukti perbaikan (internal atau
eksternal) kepada pelaksana perbaikan untuk
diperbaiki ulang.
g. Berdasarkan bukti perbaikan (internal atau eksternal)
yang diserah terimakan kepada Kepala Bagian/ Bidang/
Instalasi/ Ruangan yang bersangkutan, bagian Rumah
Tangga dan Sarana Prasarana mencatat hasil perbaikan
ke dalam buku pemeliharaan dan perawatan.
1. Bagian Rumah Tangga dan Sarana Prasarana bertanggung
jawab atas pengendalian semua rekaman mutu yang
berada di Bagian IPS, baik penyimpanan maupun
pengelolaannya.

Unit Terkait

Bagian Rumah Tangga dan Sarana Prasarana


Kepala Unit
Manager Umum
Bagian logistik

You might also like