You are on page 1of 3

URAIAN TUGAS

KEPALA PELAYANAN RAWAT JALAN

I.

NAMA JABATAN

: Kepala Pelayanan Rawat Jalan.

PENGERTIAN

: Seorang tenaga perawat profesional yang di beri


wewenang dan di tugaskan untuk melaksanakan
pelayanan perawatan di poli klinik.

II.

PERSYARATAN JABATAN

: Berijasah

pendidikan

formal

di

bidang

keperawatan dari semua jenjang yang di syahkan


oleh pemerintah atau yang berwenang.
III.

KEDUDUKAN DALAM ORGANISASI (BAGAN STRUKTUR)


ATASAN LANGSUNG

IV.

: Kepala keperawatan.

BERTANGGUNG JAWAB PADA

1.

Secara

struktual

bertanggung

jawab

kepada kepala keperawatan.


2. Secara Operasional pelayanan bertanggung
jawab kepada Dokter / Staf medik rawat jalan
V.

BERTANGGUNG JAWAB ATAS : Pelaksanaan asuhan keperawatan di unit rawat


jalan.

VI. TUGAS-TUGAS

a. Menyiapkan fasilitas dan lingkungan poliklinik untuk kelancaran pelayanan sera


memudahkan pasien dalam menerima pelayanan dengan cara :
1.

Mengawasi kebersihan lingkungan.

2.

Mengatur tata tertib ruang poliklinik agar memudahkan dan memperlancar


pelayanan yang di berikan kepada pasien.

3.

Memeriksa persiapan pealatan yang di perlukan dalam memberikan pelayanan.

b. Mengkaji kebutuhan pasien dengan cara :


1.

Mengamati keadan pasien (tanda vital, kesadaran, keadan mental,dan keluhan


utama).

c. Membatu pasien selama pemeriksaan dokter,antara lain :


1.

Memberi penjelasan kepada pasien tentang tindakan yang di lakukan .

2.

Menyiapkan pasien untuk tindakan pemeriksaan dengan cara :


a. Mengatur posisi pasien.
b. Menciptakan rasa aman dan nyaman selama tindakan pemeriksaan
berlangsung.

d. Melaksanakan tindakan pengobatan sesuai program pengobatan yang di tentukan


oleh dokter.
e. Memberi penyuluhan kesehatan secara perorangan / kelompok sesuai kebutuhan
dengan cara :
1.

Memberi penjelasan kepada pasien / keluarganya secara perorangan tentang


hasil pemeriksaan, diagnosa, pengobatan yang di berikan, tindak lanjut
perawatan dan pengobatan di rumah sebatas wewenang dan kemampuannya.

2.

Memberi penyuluhan kesehatan kepada pengunjung secara kelompok pada saat


menunggu untuk memperoleh pelayanan kesehatan bila memungkinkan.

f. Melaksanakan sistem pencatatan dan pelaporan sesuai kebutuhan yang berlaku di


poliklinik dengan cara :
1.

Mencatat asuhan keperawatan yang di berikan, reaksi dan keadaan pasien.

2.

Memelihara buku register dan kartu berobat pasien

3.

Berperan serta dalam perbuatan laporan harian dan bulanan mengenai


pelaksana asuhan keperawatan dan kegiatan lain di poli klinik

g. Memelihara peralatan medis / perawatan dalam keadan siap pakai dengan cara :
1.

Menciptakan dan memelihara hubungan kerja yang baik antaar anggota lain.

2.

Berperan aktif dalam upaya peningkatan dan pengembangan progran pelayanan


di poliklinik.

i. Mengatur kunjungan ulang, terutama pasien yang pertama kali berkunjung sesuai
dengan program pengobatan.
j. Melaksanakan tugas pagi, sore, malam dan libur secara bergilir apabila di butuhkan.
k. Mengikuti pertemuan berkala yang di adakan oleh penanggung jawab unit rawat
jalan / poliklinik.

m. Melaksanakan sistem pencatatan dan pelaporan asuhan keperawatan yang tepat dan
benar, sehingga tercipta sistem informasi rumah sakit yang dapat dipercaya (akurat)
VIII. HUBUNGAN KERJA
A. Dalam

1. Pendaftaran rawat inap


2. Administrasi perawatan

B. Luar

1. Keuangan
2. Farmasi
3. Laboratotium
4. Radiologi
5. Sarana fisik

IX. TOLAK UKUR KEBERHASILAN

1.

Jumlah kunjungan meningkat

2. Pasien merasa puas atas pelayanan yang di


berikan oleh perawat atau tenaga lainnya.
3. Pelaporan bisa dilakukan secepatnya dan
tepat baik administrasi maupun keuangan.
4. Asuhan keperawatan bisa dijalankan dengan
baik.
5. Sarana penunjang lengkap.

You might also like