You are on page 1of 12

HOMEVISIT

KELOMPOK 1A
PUSKESMAS
KALITANJUNG
Disusun oleh :

Amri Muharam
Casnia
Fanny Trianjani
Hanna Maulyndah
Imran Gani

ANAMNESIS
Tanggal
Nama
Umur
Alamat
KU

: 14 April 2016
: Ny. S
: 66 tahun
: Kalitanjung timur Rt 03/ Rw 04
: Pegal pada kedua kaki

RPS
: Mata sebelah kanan buram sejak 1 tahun
yang lalu karena katarak. Disertai pusing
RPD
RPK

: Hipertensi (+)
: Riwayat DM (-), Riwayat Asam urat (-)

Riwayat pribadi dan sosial (termasuk status mental) :


Merokok (-)
Minum alcohol (-)
Konsumsi sayur dan buah cukup
Jarang berolahraga

Keadaan umum : Tampak sakit ringan


Kesadaran

: komposmentis

TTV : TD : 150 / 90 mmhg


Suhu

: 36,5 0C

Frekuensi nafas : 24x/menit


Nadi

: 85 x/ menit

Pemeriksaan Fisik
Mata
:
Sebelah kanan : tidak anemis, bola mata terlihat
keruh, terlihat katarak
Sebelah kiri : tidak anemis, bola mata tidak keruh

PENILAIAN
ADL DAN IADL
PENILAIAN ADL

PENILAIAN IADL

PENILAIAN MMSE

PENILAIAN GDS

PENILAIAN LINGKUNGAN
DAN TEMPAT TINGGAL

ANALISIS MASALAH
Permasalahan Medis
1.
2.
3.
4.

Sindrom Geriatri
Asupan nutrisi
Penurunan Aktivitas
Penurunan Fungsi Kognitif

Permasalahan Non Medis


1.
2.
3.
4.

Masalah Finansial
Masalah Lingkungan
Masalah keluarga
Masalah Sosial

KESIMPULAN
1. Pasien mengeluhkan merasa pegal-pegal pada kedua kakinya,
matanya terasa buram, dan tekanan darahnya tinggi.
2. Dari hasil pemeriksaan GDS, MMSE pasien mendapatkan nilai
yang baik.
3. Dari hasil pemeriksaan ADL pasien menunjukkan nilai yang baik
yaitu dengan 26 poin.
4. Dari hasil pemeriksaan pemeriksaan IADL pasien menunjukkan
nilai yang baik yaitu 23 poin.
5. Faktor keluarga, sosial, lingkungan, dan gaya hidup sangat
mempengaruhi baik kesehatan fisik maupun kesehatan
psikis pasien.

SARAN
Setelah melakukan anamnesis kepada Ny. S, bahwa kami
menyarankan kepada pasien agar :
1.Harus teratur dalam mengkonsumsi obat-obatan agar tidak
memperberat gejala yang ada.
2.Menjaga pola hidup
3.Sering untuk mengontrol gula darah
4.Sering untuk mengontrol tekanan darah
5.Harus lebih aktif lagi untuk datang ke puskesmas untuk
memeriksakan kesehatan, agar tidak terjadi komplikasi yang
semakin banyak.

TERIMA KASIH

You might also like