You are on page 1of 2

Mekanisme Pertahanan Sistem Pernafasan

Mekanisme pertahanan tubuh yang melindungi patu berupa :

1). Mekanisme yang berkaitan dengan faktor fisik, anatomik dan fisiologik

2). Mekanisme mukus

3). Mekanisme fagostik dan inflamasi

4). Mekanisme respon imun

MEKANISME YANG BERKAITAN DENGAN FAKTOR FISIK, ANATOMIK DAN


FISIOLOGIK

a). Deposisi partikel

- Partikel yang masuk kedalam sistem pernafasan ukuran  >10 tertangkap dirongga
hidung.

- Partikel yang berukuran 5-10 tertangkap dibronkus dan percabangannya.

- Partikel yang berukuran <3 dapat masuk kedalam alveoli. Tertangkap partikel
tersebut disebabkan karena partikel menabrak dinding saluran pernafasan dan adanya
kecenderungan patikel untuk mengendap

b). Reflek batuk

- Mekanisme refleks akibat iritasi percabangan trakeobronkial yang sangat penting


untuk menjaga agar jalan nafas tetap terbuka dengan cara menyingkirkan hasil
sekresi, dan menghalangi benda asing yang masuk.

- Rangsangan yang dapat menimbulkan batuk : rangsangan mekanik, kimia, 2


paradangan.

MEKANISME ESKASI MUKUS

- Mukus dihasilkan oleh silia yang terdapat pada dinding saluran pernafasan mulai dari
larink sampai bronkiolus terminal.
- Silia bergerak 14 kali perdetik
- Normalnya orang dewasa menghasilkan mukus sekitar 100 ml dalam saluran nafas
setiap hari
- Jika terdapat mukus yang berlebihan

Proses normal pembersihan mungkin tidak efektif lagi


Mukus tertimbun

Membran mukosa terangsang

Mukus dibatukkan keluar sebagai sputum

MEKANISME FAGOSTIK DAN INFLAMASI

- Partikel dan mikroorganisme yang terdeposisi akn difagosit oleh sel-sel yang bertugas
mempertahankan tubuh yaitu:
 Makrofag
Sel PMN (polimorfonuklear)
# Makrofag – dijar.pan terdapat sel makrofag alveolar
# Berukuran besar dengan diameter 15-50 ...
# Perkembangandari sel monosit yang dihasilkan oleh sumsum tulang
# Didalam sitoplasma, terdapat macam-macam granula yang berisi enzim.
 Sel PMN (Normal ada disaluran nafas): jik mo yang masuk tidak dapat diatasi
maka makrofog mengeluarkan aktivatif dan faktor kemotaktik yang menarik PMN
untuk memfagosit dan membunuh.
 Alveoll m.o

MEKANISME RESPON IMUN


Ada 2 macam komponen didalam sistem imun :
1. Mekanisme humoral
- Melibatkan aktivitas limposit dan antibodi
- Antibodi didalam sistem pernafasan
 IgA: penting dinasofaring dan saluran udara pernafasan bagian atas dan
merupakan produk lokal.
 IgG: berperan untuk menggunakan partikel, menetralkan toksin, mengaktifkan
kompleman 2melisiskan bakteri gram negatif
2. Mekanisme seluler
- Yang berperan adalah limposit
 CD4 + (sel thelper)
 CD3+ (sel tsupresor 2 sel tsitoroksik)
- Sangat penting untuk melindungi tubuh melawan bakteri yang tumbuh secara
intraseluler.

You might also like