You are on page 1of 12

a. Perencanaan Pada tahap perencanaan, yang perlu dilakukan saudara adalah:1) .

Persiapan petugas dan bentuk kegiatanYang perlu saudara lakukan pada tahap ini adalah:a) Diskusi dengan kader kesehatan jiwa dan tokoh masyarakat dalam menentukantempat (lokasi) rumah singgahprogram rehabilitasi di luar rumah pasien gangguan jiwa.b) Diskusi dengan kader kesehatan jiwa dan tokoh masyarakat dalam menentukanbentuk kegiatan yang dapat dilaksanakan di rumah singgah. Bentuk kegiatan iniharus mempertimbangkan kebutuhan pasien dan masyarakat sekitar, danmengacu pada ketrampilan yang dapat dilatih pada program rehabilitasi diluar r u m a h p a s i e n g a n g g u a n j i w a s e p e r t i y a n g t e l a h d i u r a i k a n p a d a b a g i a n C d i modul inic ) D i s k u s i d e n g a n k a d e r k e s e h a t a n j i w a d a n t o k o h m a s y a r a k a t t e n t a n g j a d w a l kegiatan di rumah singgah (berapa kali dilaksanakan dalam satu minggu, danberapa jam kegiatan tersebut berlangsung)d ) D i s k u s i d e n g a n k a d e r k e s e h a t a n d a n t o k o h m a s y a r a k a t d a l a m m e n e n t u k a n petugas yang bertanggungjawab pelaksanaan kegiatan di rumah singgah. Dalampenentuan petugas ini, upayakan setiap kader kesehatan memiliki kesempatan yang sama.2) Persiapan pasienYang perlu saudara lakukan adalah sebagai berikut:a) Bekerjasama dengan kader kesehatan jiwa untuk menyeleksi pasiengangguan jiwa yang dapat mengikuti program rumah singgah, yaitu:pasien gangguan jiwa yang mandiri dan memiliki kriteria sebagai berikut:(1) Mampu berkomunikasi dengan orang lain(2) Memiliki orientasi realita yang cukup baik, baik orientasi terhadapwaktu, tempat dan orang(3) Mampu melakukan aktivitas fisik sendiri, seperti duduk, berdri, danberjalan149 b) Bekerjasama dengan kader kesehatan jiwa untuk memberikan informasitentang kegiatan rumah singgah pada pasien gangguan j i w a y a n g m a s u k kedalam keriteria yang telah disebutkan diatas.c) Bekerjasama dengan kader kesehatan jiwa untuk mengerahkan pasiengangguan jiwa agar mendatangi tempat singgah sesuai dengan jadwal yangtelah ditentukan.3) Persiapan alatYang perlu dilakukan saudara adalah sebagai berikut:a) Bekerjasama dengan kader kesehatan dan tokoh masyarakat dalammengidentifikasi alat yang dibutuhkan sesuai dengan kegiatan.b) Bekerjasama dengan kader kesehatan dan tokoh masyarakat dalam peyediaanalat/fasilitas yang dibutuhkan sesuai dengan kegiatan.Untuk mudahnya, semua bentuk persiapan (alat, petugas, bentuk kegiatan, dan pasien)dapat dirangkum dengan membuat tabel plan of action (POA) seperti contoh berikut ini:Di Kelurahan Jaya, terdapat 10 orang gangguan jiwa kronik yang di rawat di rumah. Ke1 0 o r a n g t e r s e b u t m e r u p a k a n p a s i e n b i n a a n b a g i t i g a ( 3 ) o r a n g k a d e r k e s e h a t a n d i Kelurahan Peniti, yaitu Ibu Asih, Ibu Yusi, dan Ibu NoniPada pertemuan rutin bulanan antara kader kesehatan, tokoh masyarakat dan perawatkesehatan jiwa komunitas yang bertugas di Kelurahan Jaya (Perawat Ningsih); disepakatibahwa di kelurahan tersebut akan dilaksanakan kegiatan rehabilitasi yang dilaksanakan diluar rumah pasien gangguan jiwa melalui program rumah singgah

Pada pertemuantersebut disepakati pula bahwa program rumah singgah tersebut dilaksanakan di BalaiDesa, setiap hari Senin, dari jam 8.00-12.30 WIB.Selanjutnya Perawat Ningsih menyusun Plan of Action (POA) untuk mempersiapkankegiatan di rumah singgah tersebut. POA yang dibuat oleh perawat Perawat Ningsihmerupakan tabel kosong yang pengisiannya dilakukan dengan cara berdiskusi dengan kader kesehatan jiwa dan tokoh masyarakat.Berdasarkan hasil diskusi tersebut, tersusunlah tabel POA seperti berikut ini: 150 Di Kelurahan Jaya, terdapat 10 orang gangguan jiwa kronik yang di rawat di rumah. Ke1 0 o r a n g t e r s e b u t m e r u p a k a n p a s i e n b i n a a n b a g i t i g a ( 3 ) o r a n g k a d e r k e s e h a t a n d i Kelurahan Peniti, yaitu Ibu Asih, Ibu Yusi, dan Ibu NoniPada pertemuan rutin bulanan antara kader kesehatan, tokoh masyarakat dan perawatkesehatan jiwa komunitas yang bertugas di Kelurahan Jaya (Perawat Ningsih); disepakatibahwa di kelurahan tersebut akan dilaksanakan kegiatan rehabilitasi yang dilaksanakan diluar rumah pasien gangguan jiwa melalui program rumah singgah Pada pertemuantersebut disepakati pula bahwa program rumah singgah tersebut dilaksanakan di BalaiDesa, setiap hari Senin, dari jam 8.00-12.30 WIB.Selanjutnya Perawat Ningsih menyusun Plan of Action (POA) untuk mempersiapkankegiatan di rumah singgah tersebut. POA yang dibuat oleh perawat Perawat Ningsihmerupakan tabel kosong yang pengisiannya dilakukan dengan cara berdiskusi dengan kader kesehatan jiwa dan tokoh masyarakat.Berdasarkan hasil diskusi tersebut, tersusunlah tabel POA seperti berikut ini: Rencana kegiatan rumah singgah Bahagia(Dilaksanakan di Balai Desa Peniti, setiap Senin) W a k t u K e g i a t a n p e r l e n g k a p a n y a n g dibutuhkanPetugas 0 9 . 0 0 - 0 9 . 3 0 P e n j e l a s a n k e t r a m p i l a n yang akan dilatihM i k e , p a p a n t u l i s , spidol/kapur Satu orang kader ( b e r g a n t i a n t i a p minggunya)0 9 . 3 0 1 0 . 3 0 P e l a k s a n a a n latihan/praktek ketrampilanDisesuaikan denganketrampilan yang dilatihSeluruh kader 1 0 . 3 0 . 1 0 . . 4 5 R e h a t S n a k S e l u r u h k a d e r 1 0 . 4 5 - 1 1 . 0 0 E v a l u a s i d a n p e n u t u p M i k e , P a p a n t u l i s , spidol/kapur Satu orang kader ( b e r g a n t i a n t i a p minggunya

Sedangkan untuk topik-topik latihan setiap minggunya, perawat ningsih menyusunrencana seperti kurikulum dibawah ini:151

Contoh kurikulum program rehabilitasi di rumah pasien Bapak AminN o T o p i k L a t i h a n W a k t u PelaksanaanCara penyampaianP e n j e l a s a n P r a k t e k 1 M e n g g u n k a n k e n d a r a a n umumM i n g g u I 3 0 m e n i t 6 0 m e n i t 2 K e t r a m p i l a n b e l a j a r : membacaM i n g g u I I 1 5 m e n i t 3 0 - 4 5 m e n i t 3 R e k r e a s i M i n g g u I I I 3 0 m e n i t 6 0 m e n i t 4 K e t r a m p i l a n b e l a j a r : berhitungM i n g g u I V 1 5 m e n i t 3 0 - 4 5 m e n i t 5 M e n g g u n a k a n f a s i l i t a s umum: kantor posM i n g g u V 3 0 m e n i t 3 0 m e n i t 6 B e r b e l a n j a M i n g g u V I 3 0 m e n i t 3 0 m e n i t 7 K e t r a m p i l a n b e l a j a r : menulisM i n g g u V I I 1 5 m e n i t 3 0 - 4 5 m e n i t 8 M e n g g u n a k a n f a s i l i t a s umum: Bank M i n g g u V I I I 3 0 m e n i t 6 0 m e n i t 9 K t e t r a m p i l a n b e k e r j a : berkebunM i n g g u I X 3 0 m e n i t 6 0 m e n i t 10 K e t r a m p i l a n b e k e r j a : kerajinan tanganM i n g g u X 3 0 m e n i t 6 0 m e n i t 2. Pelaksanaan Yang perlu saudara lakukan selama pelaksnaan program rehabilitasi di rumah singgahadalah sebagai berikut:a. Mengobservasi jalannya kegiatan, untuk menilai kemampuan kader dalammengelola kegiatanb. Membantu kader kesehatan dalam meningkatkan keaktifan pasien dalammelaksanakan kegiatanc. Terlibat dalam

kegiatan sesuai kebutuhand. Bekerjasama dengan tenaga kesehatan lainnya dalam kegiiatan yang telahdisepakati 3. Evaluasia . Evaluasi kemampuan pasien152

1) Pasien mampu mengikuti kegiatan sesuai sampai akhir 2) Pasien terlihat aktif selama kegaiatanb. Evaluasi kemampuan kader 1) Membuka dan menutup kegiatan2) Melakukan kegiatan sesuai rencanac) Evaluasi kemapuan perawat 153 21. Program Rehabilitasi Download this Document for FreePrintMobileCollectionsReport Document This is a private document. Info and Rating

Follow neizha Share & Embed

Related Documents PreviousNext 1.

p.

p.

p.

2.

p.

p.

p.

3.

p.

p.

p.

4.

p.

p.

p.

5.

p.

p.

p.

6.

p.

p.

p.

7.

p.

More from this user PreviousNext 1.

27 p.

1 p.

19 p.

2.

18 p.

2 p.

Add a Comment

Submit Characters: 400 Send me the Scribd Newsletter, and occasional account related communications. Discover and connect with people of similar interests. Publish your documents quickly and easily. Share your reading interests on Scribd and social sites.

Email address:

Submit Upload a Document

Search Documents

Follow Us! scribd.com/scribd twitter.com/scribd facebook.com/scribd About Press Blog Partners Scribd 101

Web Stuff Support FAQ Developers / API Jobs Terms Copyright Privacy

Copyright 2011 Scribd Inc. Language: English scribd. scribd. scribd. scribd. scribd. scribd.

You might also like