You are on page 1of 3

Aristia Alisandi 03101003094 Matematika Teknik Kimia I Kelas B Inderalaya 1.

Sebuah tangki memuat 100 liter air asin yang mempunyai konsentrasi 3 lb per liter. Tiga liter dari air asin yang mempunyai konsentrasi 2 lb per liter dialirkan kedalam tangki tersebut tiap menit, dan pada waktu yang bersamaan dialirkan juga keluar tangki 3 liter tiap menit. Jika dijaga agar konsentrasi larutan merata dengan pengadukan. Temukan kandungan garam dari air asin sebagai suatu fungsi dari waktu t ! Penyelesaian : x = banyak garam

1.

Suatu zat mendingin di udara sebanding dengan beda suhu zat dan udara. Jika suhu udara 300 K dan suhu zat mendingin dari 370 K menjadi 340 K dalam 15menit. Bilamanakah suhu menjadi 310 K ? T konstan = 300 K TA = 370 K TB = 340 K t = 15 menit T = suhu

Tkonstan = 300 K

You might also like