You are on page 1of 13

ANALISA LAPORAN KEUANGAN CHAPTER 3 :

ANALISIS RASIO

Tujuan Instruksional :


Memahami dan bisa menjelaskan hubungan tertentu antara elemen yang satu dengan elemen yang lain dalam suatu laporan keuangan. Memahami dan mampu menyelesaikan serta memberikan solusi atas study kasus

Analisis Rasio keuangan


ARK memerlukan ukuran yang biasa disebut dg istilah Rasio Rasio : alat yang dinyatakan dlm aritmetical term yg bisa digunakan untuk menjelaskan hubungan 2 macam data finansial.

Analisis Rasio keuangan


ARK : Digunakan untuk mengetahui keadaan dan perkembangan keuangan perush, terutama bagi manajemen. Neraca : Menggambarkan posisi aktiva, kewajiban dan ekuitas yg dimiliki perush pada saat tertentu Laporan laba Rugi : Mencerminkan hasil yang dicapai oleh perusahaan selama periode tertentu.

Pengelompokan Rasio Analisis


1. 2. 3. 4.

Rasio Likuiditas Rasio Leverage Rasio Aktivitas Rasio Profitabilitas

Rasio Likuiditas
: U/mengukur kemampuan perush u/ memenuhi kewajiban finansial jangka pendek Jenisnya :


Current ratio ; mengukur kemampuan perush u/ membayar kewajiban yg harus segera dipenuhi dg aktiva lancar yg dimilikinya. Cash Rasio : Mengukur kemampuan pershu/ membayar kewajiban yg harus segera dipenuhi dg kas yg tersedia dan efek yg dapat dicairkan Quick Rasio : Mengukur kemampuan perush dlm membayar kewajiban yg harus segera dipenuhi dg aktiva lancar yg lebih likuid Working capital to total asset ratio ; mengukur likuiditas dr total aktiva dan posisi modal kerja (neto)

Rasio Leverage
: U/mengukur seberapa jauh aktiva perush dibiayai dg hutang / pihak luar Jenisnya :


Total debt to equity ratio ; mengukur bagian setiap rp modal sendiri yg dijadikan jaminan u/ keseluruhan kewajiban/hutang Total debt to capital asset Rasio : Mengukur bagian aktiva yg digunakanu/menjamin keseluruhan kewajiban/ hutang Long term debt to equity Rasio : Mengukur bagian dr setiap Rp modal sndiri yg dijadikan jaminan u/ hutang jangka panjang

Rasio Leverage
Jenisnya :
4.

5.

Tangible assets debt coverage ratio ; mengukur besar aktivatetap tangible yg digunakan u/ menjamin setiap Rp kewajiban jk panjang Times Interest Earned ratio : Mengukur besar jaminan keuntungan yg digunkana u/ membayar bunga kewajiban jk. panjang

Rasio Aktivitas
: U/mengukur seberapa efektif perush menggunakan sumberdaya yg dimiliki Jenisnya :


Total asset turnover ; mengukur kemampuan dana yg tertanam dlm keseluruhan aktiva yg berputar pd suatu periode yg diinvestasikanu menghasilkan revenue Recievable turnover : Mengukur kemampuan perush dlm mengelola dana yg tertanan dlm piutang yg berputr pd satu periode tertentu Average collection period : Mengukur periode rata2 yg diperlukan u /mengumpulkanpiutang (dlm hari)

Rasio Leverage
Jenisnya :
4.

5.

6.

Inventory turnover ; mengukur kemampuan dana yg tertana dlm persediaan yg berputar pd suatu periode tertentu. Average days Inventory : mengukur periode (hari) rata2 persediaan brg dagangan berada di gudang perush. Working capital turnover : mengukur kemampuan modal kerja (neto) yg berputar pd suatu periode siklus kas yg terdapat di perush.

Rasio Profitabilitas
: U/mengukur seberapa besar kemampuan perush memperoleh laba dlm hubungannya dg penjualan, aktiva, modal sendiri. Jenisnya :
 

Gross profit Margin ; mengukur kemampuan perush dlm mendapatkan laba bruto per RP penjualan, Operating Income Ratio : Mengukur kemampuan perush dlm menghasilkan laba operasi sblum bunga+ pajakdari penjualan. Operating Ratio : Mengukur biaya operasi per Rp penjualan.

Rasio Profitabilitas
Jenisnya :
4.

5.

6.

7.

Net profit Margin ; mengukur keuntungan neto laba bersih dr penjualan Earning Power of total investment : mengukur kemampuan manajemen perush dlm mengelola modal perush yg diinvestasikan dlm keseluruhan aktiva u/menghasilkan keuntungan Net Eraning Power Ratio (ROI) : mengukur kemampuan modal yg diinvestasikan dlm aktiva u/ menghasilkan keuntungan bersih Rate of return for the owners : mengukur kemampuan modal sendiri dlm menghasilkan keuntungan bagi pemegang saham

STUDI KASUS
 

Dari data attch. Carilah rasio likuiditas, rasio leverage, rasio aktivitas dan rasio profitabilitasnya Buatlah laporan keuangan pro formanya.

You might also like