You are on page 1of 2

Alat Evaluasi Perkembangan Anak Model TPA Percontohan Bidang Pola Pengasuhan

Sasaran Nama Anak 1. Penilaian Pola Pengasuhan Melalui Pembinaan Sikap dan Perilaku a. Budi Pekerti (Bidang Pengembangan Nilai Moral Agama) J K S Indikator Kemampuan Mulai memahami pengertian perilaku yang berlawanan meskipun belum selalu dilakukan seperti pemahaman perilaku baik-buruk, benar-salah, sopan-tidaksopan Mulai memahami arti kasihan dan sayang kepada ciptaan Tuhan. : Anak Usia 3-4 tahun :......

b. Kemandirian (bidang Pengembangan Sosial Emosional) J K S Indikator Kemampuan Mulai bisa melakukan buang air kecil tanpa bantuan Bersabar menunggu giliran Mulai menunjukkan sikap toleran sehingga dapat bekerja dalam kelompok Mulai menghargai orang lain Bereaksi terhadap hal-hal yang dianggap tidak benar (marah apabila diganggu atau diperlakukan berbeda) Mulai menunjukkan ekspresi menyesal ketika melakukan kesalahan

2.

Penilaian Pola Pengasuhan Melalui Pendidikan Anak. a. Bidang Pengembangan Bahasa (Menerima dan Mengungkapkan Bahasa) J K S Indikator Kemampuan Pura-pura membaca cerita bergambar dalam buku dengan kata-kata sendiri Mulai memahami dua perintah yang diberikan bersamaan contoh : ambil mainan diatas meja lalu diberikan kepada ibu pengasuh atau pendidik Mulai menyatakan keinginan dengan mengucapkan kalimat sederhana (saya ingin main bola) Mulai menceritakan pengalaman yang dialami dengan cerita sederhana

b. Bidang Pengembangan Kognitif Pikir (Mengenal Pengetahuan Umum dan Konsep Sederhana) J K S Indikator Kemampuan Menemukan/mengenali bagian yang hilang dari suatu pola gambar seperti pada gambar wajah orang, mobil, dsb. Menyebutkan berbagai nama makanan dan rasanya (garam, gula atau cabai) Memahami perbedaan antara dua hal dari jenis yang sama seperti membedakan antara buah rambutan dan pisang, perbedaan antara ayam dan kucing.

c. Bidang Pengembangan Fisik (motorik halus dan motorik kasar) J K S Indikator Kemampuan Motorik Kasar Berlari sambil membawa sesuatu yang ringan (bola) Naik turun tangga atau tempat yang lebih tinggi dengan kaki bergantian Meniti diatas papan yang cukup lebar Melompat turun dari ketinggian kurang lebih 20cm (dibawah tinggi lutut anak) Meniru gerakan senam sederhana seperti menirukan gerakan pohon, kelinci melompat.

S Indikator Kemampuan Motorik Halus Menuang air, pasir atau biji-bijian kedalam tempat penampungan (mangkuk atau ember) Memasukkan benda kecil kedalam botol (potongan lidi, kerikil, biji-bijian) Meronce manic-manik yang tidak terlalu kecil dengan benang yang agak kaku. Menggunting kertas mengikuti pola garis lurus

3.

Penilaian Pola Pengasuhan Melalui Pembinaan Kesehatan Anak Pemeriksaan Kesehatan Fisik J K S Indikator Kemampuan Memiliki kesesuaian antara usia dengan berat badan Memiliki kesesuaian antara usia dengan tinggi badan Memiliki kesesuaian antara tinggi dengan berat badan

Kelompok IV (Evaluasi)
1. 2. 3. 4. 5. Marta, M.Pd Amlis Ery Sumita, S.Pd Ensi Kurniati, A.Ma Dra. Susilawati

You might also like