You are on page 1of 2

ADMINISTRASI KEUANGAN PERBANKAN

Administrasi perbankan adalah administrasi dari suatu usaha


perbankan dan administrasi yang berlangsung di setiap perusahaan bank,
dijalankan oleh setiap anggota pimpinan bank, menurut tugas dan jabatan
masing-masing yang terdiri atas managers dan staffers.

Tugas Administrasi Keuangan Bagian ADM keuangan mempunyai


tugas pokok melaksanakan sebagian tugas Asisten Administrasi dalam
merumuskan kebijakan, mengoordinasikan, mengevaluasi, membina, dan
mengendalikan kegiatan di bidang administrasi keuangan. Intinya,
administrasi keuangan melingkupi seluruh kegiatan, dari pengaturan
hingga pengurusan sekelompok orang yang memiliki diferensiasi
pekerjaan untuk mencapai suatu tujuan bersama. kebanyakan
administrasi keuangan memiliki fungsi analisis yaitu fungsi yang
membutuhkan pemikiran yang kritis dan kreatif, serta kemampuan untuk
mengambil keputusan, seperti membuat dan menganalisi laporan
keuangan dan membuat keputusan pembelian. Karena bagian adminstrasi
keuangan mempunyai tanggungjawab yang besar dan harus memiliki
pemikiran yang kreatif maka biasanya perusahaan akan memberikan
sallary (gaji) pada bagian ini cukup besar

Pada aktivitas perbankan, staff biasanya ditempatkan diposisi cabang


perusahaan yang memiliki tingkat transaksi sangat tinggi, atau dapat
dikatakan tergantung kebutuhan perusahaan bank tersebut. Meski begitu
staff memiliki peranan yang sangat penting untuk menunjang kegiatan
operasional perusahaan. Berikut merupakan deskripsi pekerjaan
mengenai staff bank :

Aktivitas : Melayani nasabah yang datang


Ruang Lingkup : Transaksi perbankan di Kantor Kas
Objektif : Secara cepat, tepat serta sesuai dengan BPP & peraturan BI
yang berlaku

Tugas dan Tanggung jawab

1. Mengelola seluruh aktivitas administrasi dan support di Kantor

2. Menentukan kebutuhan logistik operasional dan kerumahtanggaan


Kantor Kas

3. Membuat permohonan pengadaan inventaris, kebutuhan logistik


operasional dan kerumah tanggaan yang dibutuhkan Kantor Kas ke
Kantor Cabang Induk
4. Menyimpan dan memfile seluruh administrasi berkas operasional
Kantor Kas.

5. Mengklasifikasikan dokumen dan menyimpan dalam urutan yang


sistematis

6. Memeriksa kondisi dan ketersediaan inventaris Kantor Kas

7. Menerima surat masuk baik dari pihak eksternal maupun internal

8. Menyerahkan surat masuk kepada pihak yang berwenang, jika


kewenangannya di atas Kepala Kantor Kas

9. Menerima disposisi surat dan melakukan tindakan untuk


menindaklanjuti surat tersebut

You might also like