You are on page 1of 1

Soal Ujian Tengeh Memester (UTS) SMA

Kelas : XI
Mapel : Prakarya

1. Sebutkan Contoh Produk Kerajinan dari bahan lunak?


2. Sebutkan contoh teknik pembuatan karya kerajinan dari bahan lunak?
3. Sebutkan fungsi produk kerajinan dari bahan lunak?
4. Jelaskan pengertian unsure estestika dan unsu ergonomic?
5. Sebutkan teknik pembuatan produk kerjinan dari bahan lunak?
6. Jelaskan keselamatan kerja pada produksi kerjinan tanah liat?
7. Jelaskan perbedaan proses pembetukan dengan teknik cetak tekan dan cetak
tuang?
8. Bagaimana proses kerja produksi busana dari bahan alami?
9. Apa yang dimaksud dengan wirausaha kreatif?
10. Tuliskan pengertian risiko dalam kewirausahaan?

You might also like