You are on page 1of 2

APENDICITIS

No.Revisi Halaman
No.Dokumen
0 1 dari 2
Ditetapkan oleh
Direktur PHT
PROSEDUR
TETAP
Dr.Pria Agustus Yadi Sp.B-KBD

PENGERTIAN Suatu tindakan yang bersifat gawat darurat yang disebabkan oleh
peradangan akibat infeksi pada usus buntu
TUJUAN 1. Sebagai pedoman kerja bagi petugas medis atau para medis dalam
melakukan pelayanan penanganan Apendicitis
2. Untuk mencegah komplikasi lebih lanjut
3. Mencegah keadaan yang mengancam nyawa
KEBIJAKAN

PETUGAS 1. Dokter
2. Perawat

PERALATAN 1. APD (Handscund, Masker)


2. Infus Set
3. Cairan infus
4. Spuit 1 cc dan 5 cc (disposible)
5. Obat yang ditunjukkan
- Antibiotik
- Analgetik
6. Kapas alkohol dan tempatnya
7. Masker/ kanul nasal
PROSEDUR 1. Petugas menggunakan APD
2. Perhatikan potensi Airway (dengar suara nafas, perhatikan adanya
retraksi otot dinding dada, lakukan chin-lift dan jaw thrust, dan
bebaskan jalan nafas)
3. Posisikan pasien pada posisi yang nyaman
4. Kaji skala nyeri
5. Pantau TTV
6. Pemberian cairan melalui IV
7. Pemeriksaan laboratorium (DR) dan pemeriksaan Radiologi (USG)
8. Pemberian antibiotik dan analgetik
9. Jika diagnosanya telah pastikan rencanakan untuk apendiktomi
APENDICITIS

No.Revisi Halaman
No.Dokumen
0 1 dari 2
Ditetapkan oleh
Direktur PHT
PROSEDUR
TETAP
Dr.Pria Agustus Yadi Sp.B-KBD

DOKUMEN
TERKAIT
UNIT TERKAIT Seluruh unit kerja yang kemungkinan menangani pasien dengan Apendicitis

You might also like