You are on page 1of 2

TRANSPORTASI RUJUKAN

No. Dokumen : /SOP/UKP/II/2017


No. Revisi :0
SOP Tanggal Terbit : 10 februari 2017

Halaman : 1/2
PUSKESMAS Hj. Rohana, A.md,Keb.
BARUGA NIP. 19690401 199103 2 007

Transportasi rujukan adalah proses pengangkutan pasien dari puskesmas menuju


1. Pengertian
ke tempat rujukan
2. Tujuan
Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk transportasi rujukan

SK Kepala Puskesmas Nomor /SK/PKM-BRG/II/2017 tentang Pelayanan


3. Kebijakan
klinis
Permenkes Nomor 001 Tahun 2012 tentang Sistem Rujukan Pelayanan Kesehatan
4. Referensi
Perorangan
5. Prosedur/ 1.Alat Dan Bahan
Langkah
a.Alat transportasi
Langkah
2.Petugas yang melaksanakan:
a.pengemudi atau sopir
b.petugas pemberi layanan
3.Langkah-langkah:
1. Pengemudi mempersiapkan kendaraan / ambulance untuk rujukan.
2. Petugas dan keluarga memindahkan pasien ke kendaraan rujukan/ambulance.
3. Petugas mendampingi pasien ke tempat rujukan
4. Pengemudi mengantarkan pasien ke tempat rujukan
5. Petugas mencatat kondisi pasien dan proses rujukan
6. Petugas menyerahkan pasien kepada petugas ditempat rujukan
7. Petugas membawa kembali ambulance ke puskesmas
8. Petugas melaporkan kegiatan transportasi rujukan kepada kepala puskesmas

6. Bagan alir
Pengemudi Petugas dan keluarga
mempersiap memindahkan pasien ke
kan kendaraan
kendaraan

Pengemudi Petugas mendampingi


mengantarkan pasien pasien ke tempat
ketempat rujukan rujukan

Petugas
Petugas mencatat
menyerahkan pasien
kondisi pasien
kepada petugas
tempat rujukan
1/2
Petugas membawa
kembali ambulance
ke puskesmas

Petugas melapor ke
kepala puskesmas

7. Hal – hal 1. Harus sesuai dengan prosedur


yang perlu 2. Pengemudi harus siap jika dibutuhkan
diperhatikan 3. Kendaraan harus tersedia dipuskesmas
8. Unit terkait UGD
9. Dokumen Buku register rujukan dan status pasien
terkait
10.Rekaman Tanggal
historis No Yang diubah Isi Perubahan dimulai
perubahan berlakukan

2/2

You might also like