You are on page 1of 1

PEMBAGIAN BIDAN RUANGAN

RS. PENAWAR MEDIKA

No. Dokumen: No. Revisi: Halaman

00 1/1
Tanggal Terbit Ditetapkan,
STANDAR
PROSEDUR
OPERASIONAL
(SPO) Dr. Hi. Lukman Pura.Sp.PD.,MHSM.,FINASIM
Direktur RSPM
PENGERTIAN Pembagian bidan ruangan adalah bidan ruangan yang telah
ditempatkan diruangan yang ditentukan untuk mencapai suatu
keefektifan dalam ruangan tersebut.
TUJUAN 1. Agar setiap ruangan terkontrol dan kondusif
2. Bidan bisa bertanggung jawab atas ruangan tersebut
KEBIJAKAN Surat Penugasan oleh Direktur Rumah Sakit No. ... tentang
pembagian bidan ruangan di RS Penawar Medika.
PROSEDUR 1. Ruangan Perinatologi dijaga oleh 1 (satu) bidan
2. Ruangan VK (verlos kamer) dijaga oleh 2 (dua) bidan
3. Ruangan VIP dan Tulip dijaga oleh 1 (satu) bidan
4. Ruangan Bangsal dijaga oleh 1 (satu) bidan
5. Ruangan Poli (rawat jalan) dijaga oleh 1 (satu) bidan

UNIT TERKAIT Seluruh bidan rumah sakit penawar medika

You might also like