You are on page 1of 8

B-SANPLEX® Sanbe Farma Bentuk sediaan Cairan Komposisi Tiap ml mengandung Vitamin B1 2,5 mg,

Vitamin B2 1,6 mg, Vitamin B6 2,5 mg, Vitamin B12 1 mcg, Nicotinamide 12,5 mg, d-Panthenol 5 mg
IndikasiMencegah dan mengatasi defisiensi vitamin B-kompleks, memperbaiki metabolisme tubuh
dalam masa pertumbuhan setelah sakit Dosis dan Cara Pemakaian Sapi, kuda BB 200 kg ; 5-10 kg/ekor.
Domba, kambing BB 40 kg ; 2-4 kg/ekor. Babi BB 40 kg; 1-2 kg/ekor. Anjing, kucing BB 5-10 kg; 0,25-0,5
kg/ekor Kemasan 20 ml, 50 ml, 100 ml Deptan RI No. D 02092451 PTC Obat bebas terbatas

CALCIDEX® Sanbe Farma Bentuk sediaan Cairan Komposisi Larutan mengandung Calcium
gluconate 20,83%, Boric Acid 4,17%, Dextrose 5% Indikasi Mengatasi hypocalcaemia akut dan
kronis pada sapi, kuda, kambing, domba dan babi serta milk fever pada sapi. Dosis dan Cara
Pemakaian Sapi,kuda 200-300 ml,Kambing,domba,babi 60ml. Disuntikkan secara ivKemasan
500 ml.
DeptanRI No.D02041383 PKC.2Obat keras.
CALCIDEX® Plus Sanbe Farma Bentuk sediaan Cairan Komposisi Tiap ml mengandung
Calcium gluconate 500 mg, Magnesium chloride 67 mg, Sodium hypophosphite 20,6 mg, Boric
acid 100 mg. IndikasiMengatasi defisiensi kalsium, magnesium dan fosfor pada hewan ternak
seperti milk fever, stress tetany, eclampsia, acidosis, paralisa otot (sebelum dan sesudah
melahirkan) Dosis dan Cara Pemakaian Sapi, kuda 100 ml/200-300 kg BB. Kambing, domba,
babi 25 ml/50 kg BB. Anjing 5 ml/10 kg BB. Berikan perlahanlahan secara intravena atau
subkutan Kemasan 100 ml.
Deptan RI No. D 0007137 PKC. Obat keras.
DUPHAFRAL AD3E FORTE Fort Dodge Veterinaria S.A, Spain /Paeco Agung Bentuk
Sediaan CairanKomposisi Tiap ml mengandung Vitamin A 500.000 IU, Cholecalciferol (Vit D3)
50.000 IU, Vitamin E 50 IUIndikasi pencegahan dan pengobatan defisiensi vitamin A, D3 dan E,
penyakit yang diakibatkan oleh masa pertumbuhan yang jelek (rearing disease), gangguan
pertumbuhan, penyakit karena infeksi bakteri dan gangguan parasit, hambatan pertumbuhan dan
produksi, infertilitas pada hewan jantan maupun betina, retentio secundinarum, kelainan pada
waktu lahir dan rakhitis Dosis dan Cara Pemakaian Diberikan melalui suntikan intramuskuler
atau subkutan dengan dosis anak sapi (0,5–1 ml), sapi muda (1–2 ml), sapi dewasa (3–6 ml),
anak kambing (0,25–0,5 ml), domba (0,5–1 ml), babi muda (0,5–1 ml), babi dewasa (1–2 ml).
Untuk pencegahan dapat diberikan setiap 2–3 bulan sekali. Untuk pengobatan interval
pemberiannya lebih pendek Kemasan Botol 50 ml, 100 ml.
Deptan RI I. 99121693 PKC.1 Obat Keras.

FERROVET Duta Kaisar Pharmacy Bentuk Sediaan Cairan (Larutan) Injeksi Komposisi Setiap
1 ml mengandung Besi dekstran 100 mg; Vitamin B12 100 ìg Indikasi Antianemia pada anjing,
kucing, babi dan burung (terutama pada hewan yang baru lahir) Dosis dan Cara Pemakaian Anak
babi untuk pencegahan 1–1,5 ml,untuk pengobatan1,5–2 ml; Anak sapi untuk pencegahan 4–8
ml,untuk pengobatan 6–12 ml; Sapi dan kuda 4– 8 ml; Anak anjing, anak kucing 0,2–0,5 ml;
Anjing dan kucing 0,1–0,2 ml/kg BB (Diulangi lagi pada 10- 14 hari). Injeksikan secara IM
Kemasan Botol 100 ml.
Deptan RI No. D. 03112672 PKC Obat Keras.
HEMADEX® Sanbe Farma Bentuk Sediaan Cairan Komposisi Tiap ml mengandung Iron
(sebagai iron dextran) 100 mg Indikasi pengobatan terhadap anemia karena kekurangan zat besi
akibat parasit, penyakit infeksi, gizi tidak seimbang; membantu pertumbuhan dan penambahan
BB, meningkatkan daya tahan terhadap penyakit Dosis dan Cara Pemakaian Anak babi 1 ml/ekor
pada umur 2-4 hari, diulang 2-3 minggu kemudian.Babi bunting 5ml/ekor, 2 minggu sebelum
melahirkan. Anak sapi 4-8ml minggu pertama setelah partus. Sapi0,02ml/kg BB.
Kambing/domba 1,5–5ml/ekor Kemasan 20ml,5ml, 100ml, 500ml.
Deptan RI No.D00091279 PKC.2 Obat keras.
INJECTAMIN® Sanbe Farma Bentuk sediaan Cairan Komposisi Tiap ml mengandung Vitamin A 50.000 IU,
Vitamin D3 10.000 IU, Vitamin E 10 IU, Vitamin B2 5 mg, Vitamin B6 3 mg, Vitamin B12 10 mcg,
Nicotinamide 35 mg, d-panthenol 25 mg. Indikasi Mencegah dan mengobati defisiensi vitamin pada
hewan seperti gangguan pertumbuhan, gangguan reproduksi dan otot ; penyembuhan penyakit karena
infeksi bakteri atau infestasi antiparasit ; kelemahan pada hewan yang baru dilahirkan dan anemia. Dosis
dan Cara Pemakaian Sapi, kuda, kerbau 2,5–5,0 ml/100-300 kg BB. Anak (sapi, kuda, kerbau) 1-2 ml/40-
80 kg BB. Domba, kambing, babi 1-2 ml/40-80 kg BB. Anak babi, anjing 0,5-1 ml/5-10 kg BB. Kucing,
unggas 0,10-0,20 ml/1-2 kg BB. Injeksikan perlahan-lahan secara intramuskular. Kemasan 20 ml, 50 ml,
100 ml. Deptan RI No. D 9909579 PKC.
INJEKSI VITAMIN B KOMPLEKS Medion Bentuk Sediaan Larutan injeksi Komposisi
Setiap ml mengandung Vitamin B1, B2, B6, Nicotinamidedan D-panthenol Indikasi Mencegah
kekurangan vitamin B pada unggas, sapi, kuda atau babi. Menambah daya tahan tubuh dan
mempercepat proses kesembuhan dari infeksi.Dosis dan Cara Pemakaian Penyuntikan sehari 1 x
atau bilamana perlu, secara tembus daging (Intramuskuler). Ayam, Babi sampai 40 kg 1-2 ml,
40-75 kg 2-3 ml lebih dari 75 kg 3-5 ml, Sapi anak sapi 3-5 mlsapi dewasa 5-10 ml, Anjing dan
kucing 0,25-0,5 ml, Penyuntikan dapat diulang sesudah 3 hari atau kurang dari 3 hari bila
perluKemasan Vial isi 20 ml, 50 ml dan 100 ml.
Deptan RI No. D. 0204879 PKC.2. Obat keras.
VET B-1 Duta Kaisar Pharmacy Bentuk Sediaan Cairan ( Larutan ) Injeksi Komposisi Setiap
1iter ml mengandung Vitamin B-1 (Thiamin HCl) 100 mg Indikasi Antidefisiensi vitamin B-1
pada hewan PeringatanSimpan di tempat yang sejuk Dosis dan Cara Pemakaian Kuda, sapi 0,5–5
mg/ kg BB/ hari; Kambing 20–200 mg; Babi 5–100 mg; Anjing, kucing –4 mg/ kg BB/hari;
Unggas 0,5–4 mg. Injeksikan secara subkutan (SC) dan intramuskular (IM).Kemasan Botol 20
ml, 50 ml dan 100 ml.
Deptan RI No. D. 0204103 PKC . Obat Keras

You might also like