You are on page 1of 2

NO.

JAWABAN PETUNJUK / CLUE


1. FILTRASI - KOMPOSISI URIN : AIR, PROTEIN, GLUKOSA, ASAM AMINO,
UREA, ION ORGANIK
- TERJADI DI KAPSULA BOWMAN DAN GLOMERULUS
- MENGHASILKAN FILTRAT GLOMERULUS ATAU URIN
PRIMER
- DISEBUT JUGA PROSES PENYARINGAN
2. REABSORBSI - ZAT YANG DISERAP : AIR, GLUKOSA, ASAM AMINO, ION-
ION,
GARAM-GARAM, DAN SEBAGIAN UREA
- TERJADI DI TUBULUS KONTORTUS PROKSIMAL
- DIBAWAH KONTROL HORMON ADH (ANTIDIURETIK
HORMON)
- MENGHASILKAN URIN SEKUNDER
- DISEBUT JUGA PROSES PENYERAPAN KEMBALI
3. AUGMENTASI - MENGHASILKAN URIN SESUNGGUHNYA
- TERJADI PENYERAPAN ION NA+, CL-
- DISEBUT JUGA PROSES PENGUMPULAN
4. GLOMERULUS - TERDAPAT DI BAGIAN KORTEKS GINJAL
- MERUPAKAN TEMPAT TERJADINYA FILTRASI
5. TUBULUS - TEMPAT TERJADINYA PROSES REABSORPSI
PROKSIMAL - MERUPAKAN SALURAN YANG BERKELOK-KELOK DAN
BERAKHIR SEBAGAI SALURAN YANG LURUS PADA
MEDULA GINJAL
6. TUBULUS DISTAL - SALURAN YANG BERKELOK-KELOK
- MERUPAKAN KELANJUTAN DARI TUBULUS PROKSIMAL,
DIPISAHKAN OLEH LENGKUNG HENLE
7. VESIKA - TEMPAT PENYIMPANAN SEMENTARA URIN
URINARIA - DISEBUT JUGA KANTUNG KEMIH
8. URETER - MERUPAKAN SALURAN URIN MENUJU KANTUNG KEMIH
- SALURAN SETELAH PELVIS RENALIS
9. VAKUOLA - MELAKUKAN EKSRESI SECARA DIFUSI
BERDENYUT / - MERUPAKAN SISTEM EKSRESI PROTOZOA
VAKUOLA - MENGATUR KADAR AIR DALAM SEL
KONTRAKTIL
10. TUBULUS - MELEKAT PADA UJUNG ANTERIOR USUS BELAKANG
MALPHIGI - MERUPAKAN SISTEM EKSRESI INSEKTA
- MEMBENTUK KRISTAL ASAM URAT
11. METANEFRIDIUM - BERBENTUK TABUNG YANG TERDAPAT DI SETIAP SEGMEN
TUBUH
- MERUPAKAN SISTEM EKSRESI ANNELIDA, CACING TANAH
12. PROTONEFRIDIU - GERAKANNYA SEPERTI NYALA API
M (SEL API) - MEMILIKI SILIA
- MERUPAKAN SISTEM EKSRESI CACING PIPIH
13. METANEFROS - GINJAL YANG TELAH BERKEMBANG SEMPURNA
- BERFUNGSI SETELAH PRONEFROS DAN MESONEFROS
- MERUPAKAN SISTEM EKSRESI PADA REPTIL, AVES DAN
MAMALIA
14. MESONEFROS - GINJAL YANG MASIH BEBRBENTUK SEDERHANA
- BENTUKNYA SEMPIT MEMANJANG, BERWARNA COKLAT
- MERUPAKAN SISTEM EKSRESI PADA IKAN DAN AMPHIBI
URETER
VAKUOLA KONTRAKTIL
TUBULUS MALPHIGI
METANEFRIDIUM
PROTONEFRIDIUM
(SEL API)
METANEFROS
MESONEFROS
FILTRASI
REABSORBSI
AUGMENTASI
GLOMERULUS
TUBULUS PROKSIMAL
TUBULUS DISTAL
VESIKA URINARIA

You might also like