You are on page 1of 1

Reaksi oksidasi besi dan mangan dengan oksigen dapat ditulis dengan persamaan :

4Fe(HCO2)2 + O2 + 2H2O 4Fe(OH)3 + 8CO2


2MnSO4 + 2Ca(HCO3)2 + O2 2MnO2 + 2 2CaSO4 + 2H2O + 4CO2
Sedangkan reaksi alami biasanya menggunakan oksigen yang dimaksudkan ke dalam air
dengan menggunakan alat yang disebut aerator. Dengan adanya oksigen maka besi (II) dan
mangan akan teroksidasi. Proses oksidasi dapat dilihat pada persamaan berikut (Benefield,1983).

4Fe2+(aq) + O2(g) + 10H2O(l) 4Fe(OH)3(s) + 8H+(aq)

2MnSO4 + 2Ca(HCO3)2 + O2 2MnO2 + 2CaSO4 + 2H2O + 4CO2


Secara stokiometri,
(2 x 16) / (4 x 55,8) = 0,14 mg/L oksigen akan mengoksidasi 1 mg/L besi (II) dan
(2 x 16) / (2 x 54,94) = 0,29 mg/L oksigen akan mengoksidasi 1 mg/L mangan; dan
(8 x 1) / (4 x 55,8) = o,o36 mg/L ion hidrogen akan dihasilkan untuk setiap 1 mg/L besi (II) yang
teroksidasi.
Oksidasi besi dan mangan akan berjalan dengan baik pada Ph 7,5 hingga 9,5 dalam waktu 15
menit. Reaksi oksidasi besi akan menghasilkan endapan besi (Fe(OH)3). Berdasarkan reaksi
oksidasi akan didapatkan bahwa tiap 1 mg/L Fe2+ menghasilkan 1,9 mg/L endapan besi (AWWA
& ASCA, 1990).

Direncanakan :
Jumlah Tray = buah
Luas Area (As) = m2/m3
Kla =
Jarak antar tray (X) =
Diameter lubang tray =
Jarak antar lubang =
Jumlah lubang sisi panjang =
Freeboard tray =
Waktu kontak antar tray =

You might also like