You are on page 1of 5

DAGING SAPI

Daging sapi :
- Warna merah khas daging sapi: warna gelap, warna keungu-unguan dan akan berubahmenjadi
merah chery bila daging tersebut kontak dengan oksigen terbatas.
- Serat daging halus dan sedikit berlemak tergantung letak daging dalam karkas
- Konsistensi padat.
- Lemak berwarna kekuning-kuningan
DAGING KERBAU

Daging kerbau
- Daging berwarna lebih merah dari daging sapi.
- Serat otot/daging agak kasar.
- Lemaknya berwarna putih.
DAGING KAMBING

Daging kambing
- Daging berwarna lebih pucat dari domba.
- Lemak berwarna putih.
- Daging kambing jantan berbau khas
DAGING BABI

Daging babi
- Daging berwarna pucat merah muda, daging bagian punggung yang banyak mengandung lemak,
biasanya nampak putih kelabu.
- Daging berserat halus.
- Konsistensi kurang padat.
- Baunya spesifik, lemak jauh lebih lembek dibanding daging sapi/kambing.
DAGING SEGAR

DAGING RUSAK

You might also like