You are on page 1of 25

BAB III

STRUKTUR DAN MUATAN KURIKULUM

A. Struktur Kurikulum
Struktur Program Kegiatan pendidikan Anak Usia Dini pada Taman Kanak – kanak
mencakup pembentukan perilaku dan bidang pengembangan kemampuan dasar melalu
kegiatan bermain dan pembiasan. Lingkup perkembangan meliputi :
1. Nilai – nilai Agama dan Moral
2. Fisik
3. Kognitif
4. Bahasa
5. Sosial Emosional

Berdasarkan ketentuan tersebut diatas, struktur Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan


(KTSP) TK PERTIWI KLUWUT KEC. BULAKAMBA sebagai berikut :
Alokasi Waktu
No Komponen Kelas
A B
a. Pembiasaan
- Nilai – Nilai Agama
1. - Moral
- Sosial
- Emosional
TEMATIF TEMATIK
b. Bidang Pengembangan
Kemampuan Dasar
2. - Fisik
- Kognitif
- Bahasa
c. Mulok
- Bahasa Jawa
3. - Membuat Nugget dari
Ikan
- Membuat Ikan Asin TEMATIK TEMATIK
d. Pengembangan Diri
- Menari dan Menyanyi
4.
- Bahasa Arab
- Agama
Jumlah 30 30

Keterangan :
Jumlah Alokasi Waktu 30 Jam / Minggu
Dalam satu hari terdiri dari 5 (Lima) Jam pembelajaran , Yaitu :
- Pembukaan : 30 Menit (1 Jam Pembelajaran)
- Inti : 60 Menit (2 Jam Pembelajaran)
- Istirahat : 30 Menit (1 Jam Pembelajaran)
- Penutup : 30 Menit (1 Jam Pembelajaran)

Jadwal Kegiatan Mulok dan Pengembaangan Diri


Hari
No. Kelompok Kegiatan Ket.
Rabu Kamis Sabtu Minggu
Agama - X - -
Menari
dan - - - X
Menyanyi
1. A
Bahasa
- - X -
Inggris
Bahasa
X - - -
Jawa
4. Pengembangan Diri

a. Agama
- Mengenal / menghafal Nama – nama Agama di Indonesia
- Mengenal Agama yang dianut
- Huruf Hijaiyah
- Menghafal Surat – surat Pendek
- Menghafal Do’a Sehari – hari
- Kalimat – kalimat Toyibah
-
b. Menari
- Mengenal / Menghafal tarian jawa (Tari jangkrik genggong , tari yapong, tari
gembira, tari jaranan, tari perang, tari, dll
- Tari Kreasi Baru (Tari Cende, Tari dengung, tari kelinci, tari mbok jamu)

5. Pengenalan Lingkungan

a. Kunjungan
- Kekantor Desa
- Ke Puskesmas
- Ke Sekolah Dasar Terdekar

b. Menari
- Kunjungan ke Daerah Wisata

6. Penilaian
Penilaian Proses pengumpulan dan Pengolahan Informasi untuk menentukan tingkat
pencapaian perkembangan anak didik TK PERTIWI KLUWUT.
4. Libur Akhir Tahun Maksimal 3 minggu Digunakan untuk penyiapan kegiatan dan
administrasi akhir tahun pelajaran
5. Hari Libur 2 – 4 Mingggu Daerah Khusus yang memerlukan libur
Keagamaan keagamaan lebih panjang dapat
mengaturnya sendiri / tanpa mengurangi
jumlah minggu efektif belajar dan waktu
pembelajaran efektif
6. Hari Libur Umum / Maksimal 2 Minggu Disesuaikan dengan Peraturan pemerintah
Nasional
7. Hari Libur Khusus Maksimal 1 Minggu Digunakan untuk kegiatan yang
diprogramkan secara khusus untuk
sekolah tanpa mengurangi minggu efektif
belajar dan waktu pembelajaran efektif
8. Kegiatan Khusus Maksimal 3 Minggu

Adapun Alokasi Waktu Rencana Kegiatan TK PERTIWI KLUWUT KECAMATAN


BULAKAMBA dan alokasi waktu rencana hari efektif pembelajaran adalah sebagai berikut :
(Terlampir)
ALOKASI WAKTU
RENCANA KEGIATAN
PERTIWI KLUWUT

Alokasi Waktu
Uraian Kegiatan Ket
Bulan Tanggal

Juni 2018 20 Rapat Panitia Penerimaan Murid Baru (PMB)


21 Persiapan Berkas – berkas PMB
22 – 30 Pendaftaran Murid Baru

Juli 2018 02 – 04 Seleksi PMB


05 Pengumuman

16 Masuk Awal Tahun Pelajaran


16 Sosialisasi Kepada Orang tua / Pengantar
16 – 18 Orientasi PMB
19 Pembagian Kelas
20 – 28 Efektif Pembelajaran
30 – 31 Efektif Pembelajaran

Agustus 2018 01 – 04 Efektif Pembelajaran


06 – 21 Efektif Pembelajaran
22 Idul Adha
23 – 31 Efektif Pembelajaran

September 2018 01 – 07 Efektif Pembelajaran


08 Hari Olahraga / Upacara
10 – 15 Efektif Pembelajaran
16 – 23 Efektif Pembelajaran

24 – 27 Kegiatan Tengah Semester

Oktober 2018 01 Upacara Hari Kesaktian Pancasila


02 – 06 Efektif Pembelajaran
08 – 22 Efektif Pembelajaran

23 – 27 Efektif Pembelajaran
28 – 29 Efektif Pembelajaran

November 2018 01 – 03 Efektif Pembelajaran


05 – 09 Efektif Pembelajaran
10 Upacara Hari Pahlawan
12 – 14 Efektif Pembelajaran
20 Efektif Pembelajaran
16 – 17 Efektif Pembelajaran
19 – 24 Efektif Pembelajaran
26 – 30 Efektif Pembelajaran

Desember 2018 01 Efektif Pembelajaran


03 – 08 Pengayaan / Pengumpulan Portofolio dan Data
Nilai Anak didik Semester I
10 – 14 Persiapan Penyerahan Buku Laporan Pribadi
15 Penyerahan Buku Laporan Pribadi
16 – 31 Libur Akhir semester 1
Januari 2019 01 Tahun Baru 2019
02 – 05 Efektif Pembelajaran

07 – 12 Efektif Pembelajaran
14 – 19 Efektif Pembelajaran
21 – 23 Efektif Pembelajaran
25 – 26 Efektif Pembelajaran
28 – 31 Efektif Pembelajaran

Februari 2019 01 – 04 Efektif Pembelajaran


05 Maulid Nabi SAW
11 – 16 Efektif Pembelajaran
18 – 23 Efektif Pembelajaran
25 – 28 Efektif Pembelajaran

Maret 2019 01 – 02 Efektif Pembelajaran


04 – 09 Efektif Pembelajaran
11 Efektif Pembelajaran
07 Libur Hari Raya Nyepi
13 – 16 Efektif Pembelajaran
12 – 15 Kegiatan Tengah semester
18 – 23 Efektif Pembelajaran

25 – 28 Efektif Pembelajaran
17 Libur Jum’at Agung
30 Efektif Pembelajaran

April 2019 01 – 06 Efektif Pembelajaran


08 – 13 Efektif Pembelajaran
03 Isro Mi’roj
04 – 02 Efektif Pembelajaran

22 – 27 Efektif Pembelajaran
29 – 30 Efektif Pembelajaran

Mai 2019 01 Efektif Pembelajaran


02 Upacara Hardiknas

03 – 04 Efektif Pembelajaran
06 – 08 Efektif Pembelajaran
09 Libur Kenaikan Isa Almasih
10 – 11 Efektif Pembelajaran
13 – 16 Efektif Pembelajaran
17 Upacara Hari Kebangkitan Nasional
18 – 24 Efektif Pembelajaran
25 – 29 Libur Hari Raya Waisak
30 Efektif Pembelajaran
31 Efektif Pembelajaran

Juni 2019 01 Latihan Pentas Tari


03 – 04 Latihan Pentas Tari

06 – 07 Latihan Pentas Tari


08 Pentas Tari Pelepasan Anak didik
10 – 15 Pengayaan / Pengumpulan Portofolio dan data nilai
Anak didik semester II
17 – 12 Persiapan penyerahan LPPAD
22 Penyerahan LPPAD
ALOK ASI WAKTU
RENCANA HARI EFEKTIF PEMBELAJARAN
TK PERTIWI KLUWUT

Minggu Lokasi Waktu Kegiatan


No Semester Tema Kegiatan
Ke: Bulan Tanggal
1 Semester 1 Diri Sendiri(3 Minggu) 1 Juli 2018 16-28
2 Juli 30-31
3 Agustus 01-04
2 Semester 1 Lingkungan(4 Minggu) 1 Agustus 06-11

2 Agustus 27-31
3 September 01-07
4 September 10-15
3 Semester 1 Kebutuhan(4 Minggu) 1 September 16-23
2 Oktober 23-29
3 Oktober 02-06

4 Oktober 08-13
4 Semester 1 Binatang(3 Minggu) 1 Oktober 19-25
2 Nopember 27-31
3 Nopember 05-09
5 Semester 1 Tanaman(3 Minggu) 1 Nopember 12-17
2 Nopember 19-24
3 Nopember 26-30

6 Semester 11 Rekreasi(4 Minggu) 1 Januari 2019 07-12


2 Januari 21-26
3 Januari 28-02
4 Jan/Feb 04-09
7 Semester 11 Pekerjaan (3 Minggu) 1 Februari 04-09
2 Februari 11-16
3 Feberuari 18-23
8 Semester 11 Air,udara dan api ( 2mg) 1 Februari/Maret 25-02
2 Maret 04-09
9 Semester 11 Alat Komunikasi (2mg) 1 Maret 11-16
2 Maret 25-30
10 Semester 11 Tanah airku (3mg) 1 April 01-06
2 April 08-13
3 April 15-20
11 Semester 11 Alam semesta (2mg) 1 April 22-27
2 April / Mei 29-04
pengayaan Mei 06-11
Pengayaan Mei 13-18
Pengayaan Mei 21-24
Pengayaan Mei 27-31
pengayaan Juni 01-07

B. Uraian Kegiatan

a. Tugas Kepala Taman Kanak-Kanak

1.Kegiatan Awal Tahun Pelajaran


1) Membentuk panitia penerimaan Murid Baru.
2) Menerapkan waktu pendaftaran murid baru.
3) Mempersiapkan format–format yang di perlukan dalam rangka kelengkapan siswa baru.
4) Memberikan petunjuk kepada petugas penerima murid baru.
5) Mengadakan rapat guru dan petugas lainnya untuk pembangunan tugas masing- masing
personil.
6) Melaporkan keadan murid tahun pelajaran 2018 / 2019 pada UPT Dindik Pora

Kec. Bulakamba pintar

2. Kegiatan Selama Satu Tahun Pelajaran

1) Menyusun data anak baru dan anak lama yang berdasarkan umur .
2) Menyusun kegiatan dan progam semester 1 dan 11 .
3) Mengadakan pertemuan dengan orang tua murid dengan yayasan TK.
4) Melaporkan keadaan siswa dan guru setiap bulan kepada UPT Dindik Pora Kecamatan
Bulakamba
5) Mengadakan diskusi dengan guru kelas masalah perkembangan pendidikan di masing-
masing kelas.
6) Mengutus penerimaan dan penggunaan keuangan TK.
7) Mengiventarisir barang-barang taman kanak-kanak .
8) Mengatur penambahan atau perbaikan serta penyempurnaan sarana dan prasarana
kegiatan belajar mengajar.
9) Memeriksa daftar hadir guru dan pegawai .
10) Memeriksa kegiatan guru atau kunjungan kelas pada saat kegiatan belajar mengajar
berlangsung.
11) Menandatangani / memeriksa RPPM dan RPPH guru kelas.
12) Menandatangani / memeriksa laporan penilaian perkembangan anak didik setiap akhir
semester.
13) Memberikan pembinaan secara langsung maupun tidak langsung kepada pegawai dan
guru.
14) Mengusulkan peningkatan kesejahteraan guru dan pegawai TK.
15) Mengadakan rapat setiap satu bulan sekali dengan guru dan pegawai
16) Berupaya meningkatkan mutu guru dalam pelatihan atau penataran yang diselenggarakan
pemuda dan olahraga kabupaten Brebes.
17) Mengikuti kegiatan kemasyarakatan.
18) Mengikuti IGTKI.
19) Mengikuti PGKTM.
4 Libur Akhir Tahun Maksimal 3 Minggu Digunakan untuk persiapan kegiatan
dan administrasi akhir tahun pelajaran.
5 Hari libur keagamaan 2-4 minggu Daerah khusus yang memerlukan libur
keagamaan lebih panjang dapat
mengaturnya sendiri tanpa mengurangi
jumlah minggu afektif belajar dan
waktu pembelajaran efektif
6 Hari libur umum / Maksimal 2 minggu Disesuaikan dengan peraturan
Nasional pemerintah
7 Hari libur khusus Maksimal 1 minggu Digunakan untuk kegiatan yang
diprogramkan secara khusus oleh
sekolahtanpa mengurangi minggu
efektif belajar dan waktu pembelajaran
efektif.
8 Kegiatan khusus Maksimal 3 minggu

Adapun Alokasi Waktu Rencana Kegiatan TK Pertiwi Kluwut Kecamatan Bulakamba dan
alokasi waktu rencana hari efektif pembelajaran adalah sebagai berikut:
(terlampir)
DOKUMEN II
KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP)
TAMAN KANAK – KANAK PERTIWI KLUWUT
KECAMATAN BULAKAMBA

A. Program Semester (PROSEM)


Perencanaan semester merupakan Program pembelajaran yang berisi Jaringan Tema,
bidang pengembangan, tingkat pencapaian perkembangan, capaian perkembangan dan
indicator yang ditata secara urut dan sistematis, alokasi waktu yang diperlukan untuk setiap
jaringan tema dan sebarannya kedalam semester 1 dan 2.
Langkah – langkah Pengembangan Program Semester, sebagai berikut :
1. Mempelajari dokumen
a. Kurikulum yakni pedoman pengembangan program pembelajaran
b. Dokumen standar isi (PERMENDUKNAS Nomor 58 Tahun 2009 Tentang Standar
Isi)
2. Memilih tema yang akan digunakan untuk setiap kelompok dalam setiap semester dan
menetapkan alokasi waktu untuk setiap tema dengan memperhatikan keluasan cakupan
pembahasan tema dan minggu efektif
3. Identifikasi Tema dan Sub Tema
4. Identifikasi Sub Tema spesifik menjadi berbagai kegiatan dengan menggunakan rumus
5 W (what) dan 1 H (How)
5. Tema-tema yang dipilih dan hasil identifikasi tema menjadi Sub Tema atau sub. Sub.
Tema dapat dibuat dalam bentuk teble pada setiap awal waktu Tahun pelajaran

DAFTAR TEMA DAN CAKUPAN TEMA


KURIKULUM 2013 TK Pertiwi Kluwut
SEMESTER 1
NO TEMA SUB. TEMA CAKUPAN MATERI

1 Diriku/Diri Sendiri Identitas Nama,usia,jenis kelamin,alamat


rumah lengkap
Tubuhku Anggota tubuh,bagian-bagian anggota
tubuh,fungsi,gerak,kebersihan,ciri-ciri
khas,kesehatan dan keamanan diri
Pnca Indera Panca Indera, macam panca indera
Manfaat/fungsi,cara merawatnya
Kesukaanku Makanan,Minuman,Mainan,dan
macam-macam kegiatan

2 Lingkunganku Rumahku Fungsi Rumah


-Bagian – bagian rumah
-Jenis peralatan
-Fungsi
-Cara menggunakan
Sekolahku Gedung dan halaman sekolah,ruang
belajar,tempat bermain dan alat-alat
permainan,orang-orang yang ada di
sekolah,tata tertib sekolah

Masyarakat Teman sebaya,tempat bermain,tata


tertib/aturan bermain dg teman

3 Kebutuhanku Makanan/minuman Jenis makanan sehat/gizi


seimbang,kebersihan
makanan/minuman fungsi
Pakaian Jenis/macam pakaian,fungsi
pakaian,cara merawat,adab berpakaian

Kesehatan Cara menjaga kebersihan


diri,kebersihan lingkungan,menjaga
kesehatan
4 Binatang Binatang Air Jenis/macam binatang air,fungsi
binatang air,ciri-ciri dan cara
merawat,makanannya
Binatang Darat Jenis/macambinatang darat,fungsi,ciri-
ciri dan cara memelihara,makananya

Binatang Udara Jenis/macam binatang darat,fungsi,ciri-


ciri dan cara memelihara,makanan nya

Binatang Buas Jenis/macam binatang buas,fungsi


Ciri-ciri,bahaya dan manfaat binatang
buas,makanannya
5 Tanaman Sayur Jenis/macam sayuran,manfaat ,ciri-ciri dan cara
,merawat
Buah Jenis/macam buah,manfaat,ciri-ciri dan cara merawat

Hias/Bunga Jenis/macam buah,manfaat,ciri-ciri dan cara merawat


SEMESTER II

1 Rekreasi Tempat Rekreasi Macam tempat rekreasi,tata tertib/peraturan,cara


memelihara
Alat/Perlengkapan Jenis perlengkapan/alat rekreasi,cara memelihara

Kendaraan Jenis Kendaraan


-Fungsi dan kegunaanj
-Nama pengendara
-Tempat pemberhentian
2 Pekerjaan Macam/ Jenis Profesi Jenis/ macam profesi, cita-citaku

Alat/perlengkapan Alat/Perlengkapan Pekerjaan. Cara Merawat dan cara


menggunakannya

Tempat Bertugas Tempat bertugas, cara merawat dan cara


menggunakannya

3 AIR UDARA API AIR Manfaat /guna air, sifat air, bahaya air, cara
memelihara

UDARA Manfaat /guna udara, sifat Udara, bahaya udara, cara


memelihara

API Manfaat/ guna api, sifat api, bahaya api, cara


memelihara

4 ALAT Macam Alat Macam / jenis alat komunikasi


KOMUNIKASI Komunikasi

Manfaat Alat Cara menggunakan dan merawatnya


Komunikasi
Komunikasi manfaat alat komukasi

5 TANAH AIR Negaraku Dasar Negara, lambing Negara, benderaku, lagu


kebangsaan, Presiden dan wakil presiden

Budaya Indonesia Suku bangsa, rumah adat, baju adata, keseninan


tradisional (tari/ alat music)

Kehidupan di desa dan Kehidupan didesaku, program unggulan, produk


di kota unggulan

Gejala alam Macam gejala alam, bahaya, cara menghindari


6. Alam semesta

Benda – benda Langit Jenis benda – benda langit (Matahari, Bulan, Bintang)
Manfaat Benda – benda Langit
Benda – benda Alam Jenis Benda – benda alam (Tanah, air, pasir, batu, besi,
emas, perak)
Manfaat benda – benda alam

KD SEMESTER TK PERTIWI KLUWUT

KD (Kompetensi Dasar) TEMA SUB TEMA ALOKASI WAKTU


1.1.1.2.3.1.4.1 (NAM) Tanaman Tanaman Sayur 1 Minggu
2.1,3.3,4.3,3.4,4.4 (Fisik Motorik)
2.5,2.6,2.7,2.8,3.14,4.14 (SOSEM) Tanaman Buah 1 Minggu
2.2,2.3,3.5,4.5,3.6,4.6,,3.8,4.,3.9,4.9 (Kog)
2.13,3.10,4.10,3.11,4.11,3.12,4.12 (bhs) Tanaman Hias (Bunga) 1 Minggu
2.4,3.15,4.15 (Seni)
Puncak Tema : Tanaman : Outbond Ke kebun Strobery
sarangan Magetan
ALOKASI SEMESTER 1: 17 MINGGU
ALOKASI SEMESTER 2:17 MINGGU
Program Semester TK Pertiwi Kluwut

B. Perencanaan Mingguan
Perencanaan mingguan disusun dalam bentuk Rencana Pelaksanaan Program Mingguan
(RPPM),RPPM merupakan penjabaran dari perancanaan semester yang berisi kegiatan-
kegiatan dalam rangka mencapai indicator yang telah direncanakan dalam satu minggu sesuai
dengan kelulusan pembahasan tema dan subtema…Rencana Pelaksanaan Program Mingguan
(RPPM) dikembangkan dari kegiatan semester,namun penyajiannya lebih lengkap dan lebih
operasional.Dalam program mingguan sudah didentifikasi tema dan subtema,pemetaan
kompetensi dasar dan indicator yang akan dicapai dalam satu minggu dan muatan materi yang
akan dibangun ke anak sejumlah aktivitas bermain (kegiatan bermain)sesuai dengan tema dan
indicator yang akan dicapai serta penetapan media.Alat dan bahan yang akan digunakan.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN (RPPM)


KELOMPOK : 5-6 TAHUN / KELOMPOK B
TEMA: TANAMAN
SUB.TEMA: TANAMAN SAYUR
HARI KD CAKUPAN MATERI RENCANA KEGIATAN
SENIN 1.1, 1.2, 2.1, Sayur ciptaan Tuhan Macam sayuran :
3.3,4.3,3.8, (bersyukur):percakap- Bercakap-cakap tentang macam
4.8,3.12,4.12, cakap,keaksaraan sayuran menyebutkan dan
3.15,4.15 awal,menyusun menuliskan nama sayuran yang
huruf,menghitung,menggambar dikenal anak menyusun huruf
yang masih acak menjadi
kana/nama tanaman sayur
(iwas,mayab,letwor,nguret)mengh
itung jumlah sayuran
menggambar sayur kesukaan
dengan spidol

SELASA 1.1,1.2,2.1, Manfaat wortel : bercakap- Manfaat wortel: Bercakap-cakap


2.2,2.3,3.3, cakap,percobaan tentangmanfaat wortel bermain
4.3,.3.5,4.5, sains,keaksaraan awal, puzzle wortel
3.8,.4.8,3.12,
perilaku kreatif,bermain Melengkapi kata yang belum
4.12,3.15,4.15 puzzle,kolase sempurna W----
Meroce wortel menjadi bentuk
kalung
RABU 1.1,1.2,2.1, Manfaat bayam: Manfaat bayam : bercakap-cakap
2.2,3.3,4.3, (bersyukur) keaksaraan tentang bayam menyebutkan dan
3.8,4.8,3.12, awal,menghitung,mewarnai menuliskan kata yang mempunyai
4.12,3.15, gambar,mengurutkan cerita awalan suku kata BA (
4.15 gambar bayam,bayi menghitung jumlah
daun pada gambar bayam
mewarnai gambar sayur bayam
mengurutkan cerita gambarseri
“aku suka makan sayur”
KAMIS 1.1,1.2,2.3, Sawi ciptaan Tuhan Sawi ciptaan Tuhan (bersyukur) :
3.3,4.3, (bersyukur) : perilaku kreatif, Bercakap-cakap tentang sayur
3.8,4.8,3.15, kolase, mengelompokkan sawi Kolase gambar sawi dengan
4.15 gambar, membedakan ciptaan media ampas kelapa
tuhan, menebali garis Mengelompokkan gambar
sayuran yang berwarna hijau,
menghitung jumlahnya Memberi
tanda (T) pada gambar sayur
ciptaan Tuhan dan (M) yang buka
Menebali garis putus-putus
membuat bentuk sayur sawi
JUMAT 1.1, 1.2, 2.1, Terung ciptaan Tuhan Terung ciptaan Tuhan : hafalan
3.3, 4.3, 3.8, (bersyukur) : hafalan doa doa makan (mewarnai gambar
4.8, 3.10, 4.10, makan, mengurutkan gambar, anak yang sedang membaca doa
3.15, 4.15 mewarnai gambar, makan) mengurutkan gambar
menghubungkan gambar terung dari yang terbesar sampai
terkecil, mewarnai gambar terung
dengan media garis
menghubungkan gambar sayur
dengan warna (bayam – hijau,
terung - ungu, wortel – oren, cabe
– merah)
SABTU 1.1, 1.2, 2.1, Sayur ciptaan Tuhan Sayur ciptaan Tuhan :
3.3, 4.3, 3.8, (bersyukur) : Menghubungkan Menghubungkan gambar sayur
4.8, 3.12, gambar, mencetak, dengan namanya (tulisannya)
4.12, 3.15 , membandingkan, keaksaraan Mencetak bentuk sayur dari
4.15 awal palstisin/clay Membandingkan
dua kumpulan benda/sayur
dengan member tanda ( # atau = )
Meniru menulis macam sayur
dalam bahasa
inggris (Vegetables : carrot,
spinach, eggplant, bean, chilli,
tomato)

C. RENCANA PELAKSANAAN PROGRAM HARIAN (RPPH)


RPPH merupakan penjabaran dari Rcana Pelaksanaan Program Mingguan (RPPM). RPPH
membuat kegiatan-kegiatan pemblajaran, baik yang dilaksanakan secara individual, kelompok,
maupun klasikan dalam satu hari. RPPH terdiri atas kegiatan pembukaan, kegiatan inti,
istirahat/makan dan kegiatan penutup.
Kegiatan pembukaan : merupakan kegiatan untuk pemanasan dan di laksanakan secara
klasikal. Kegiatan yang dapat dilakukan antara lain, misalnya : berdo’a/mengucap salam,
membicarakan tema, atau sub tema dan sebagainya.
Kegiatan inti : merupakan kegiatan yang dapat mengaktifkan perhatian, kemampuan, social dan
emosinal anak. Kegiatan ini dapat dicapai melalui kegiatan yang memberi kesempatan kepada
anak untuk bereksplorasi dan bereksperimen sehingga dapat memunculkan inisiatif,
kemandirian dan kreativitas anak, serta kegiatan yang dapat meningkatkan pengertian-
pengertian, konsentrasi dan mengembangkan kebiasaan bekerja dengan baik. Kegiatan inti
merupakan kegiatan yang dilaksanakan secara individu/kelompok.
Istirahat / Makan : Merupakan kegiatan yang digunakan untuk mengisi kemampuan anak yang
berkaitan dengan makan , misalnya mengenalkan kesehatan, makan yang bergizi, tata tertib
makan, yang diawali dengan cuci tangan kemudian makan dan berdo’a sebelum dan sesudah
makan, setelah kegiatan makan selesai, anak melakukan kegiatan bermain dengan alat
permainan diluar kelas dengan maksud mengembangkan motoric kasar anak dan bersosialisasi.
Kegiatan ini disesuaikan dengan kemampuan anak, anak makan kemudian bermain atau
sebaliknya anak bermain terlebih dahulu kemudian makan.
Kegiatan Penutup : Merupakan kegiatan penanganan yang dilaksanankan secara klasikal.
Kegiatan yang dapat diberikan pada kegiatan akhir, misalnya membicarakan cerita dari buku,
mendramatisasikan suatu cerita, mendiskusikan tentang kegiatan suatu hari atau
menginformasikan kegiatan esok hari, menyanyi, berdo’a dan sebagainya.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBLAJARAN HARIAN (RPPH)
KELOMPOK : 5 – 6 TAHUN / KELOMPOK B
TEMA : DIRIKU / IDENTITAS

MODEL PEMBELAJARAN : KELOMPOK


Semester/bulan/Minggu ke : 1/Juli/1
Tema / Sub Tema : Diriku / Identitas
Kelompok / Usia : B/5 – 6 Tahun
Hari / Tanggal : Senin Juli 2018
Kegiatan:
1. Doa sebelum dan sesudah belajar
2. Manusia ciptaan tuhan (bercakap-cakap tentang rambut, tangan, kaki, manfaatnya)
3. Membuat orang dari plastisin (seni)
4. Bermain puzzle orang ( Matematika)
5. Melengkapi kata yang belum sempurna K (Area Baca Tulis)
6. Meronce gambar kepala menjadi bentuk kalung (Area Seni)
Matri yang masuk dalam pembiasaan
1. Bersyukur atas ciptaan Tuhan
2. Mengucapkan salam masuk dalam SOP penyambutan dan penjemputan
3. Doa sebelum belajar dan mengenal aturan masuk kedalam SOP pembukaan
4. Mencuci tangan dan menggosok gigi masuk dalam SOP sebelum dan sesudah makan.
Alat dan Bahan
1. Anak langsung
2. Lembar kerja melengkapi kata yang belum sempurna M
3. Plastisin
4. Puzzle orang
Pembukaan
1. Bernyanyi “Aku”
2. Do’a sebelum belajar
3. Mengenalkan aturan bermain
4. Berdiskusi tentang Diriku
5. Diskusi yang harus dilakukan sebagai raa terimakasih terhadap Tuhan atas tubuhnya
Inti
1. Guru mengajak anak mengamati alat dan alat yang disediakan
2. Guru menanyakan konsep warna dan bentuk yang ada di alat dan bahan.
3. Guru menanyakan kepada anak di mana mereka pernah menemukan konsep tersebut?
4. Guru mempersilahkan anak menglompokan anak dan bahan sesuai dengan konsep yang
di pahami anak.
5. Anak melakukan kegiatan sesuai yang diminati dengan gagasannya:
a) Area seni membentuk orang
b) Area Keaksaraan : Melengkapi kata yang belum sempurna
c) Area berhitung / Matematika : bermain puzzle
6. Anak menceritakan kegiatan main yang dilakukannya
7. Guru menanyakan konsep yang ditemukan anak dikegiatan mainnya.
Penutup
1. Menanyakan perasaan selama bermain hari ini
2. Berdiskusi bermain kegiatan apa saja yang sudah dimainkan hari ini, mainan apa yang
disukai
3. Pemberian tugas kepada anak untuk dilakukan dirumah yakni menanyakan bertanya
kepada orang tuanya tentang tempat lahir, tanggal lahir, siapa yang menolong kelahiran
4. Bercerita pendek yang berisi pesan-pesan
5. Menginformasikan kegiatan untuk esok hari
6. Berdoa setelah belajar
D. rencana penilaian
a. indikator penilaian

Program
KD INDIKATOR
pengembangan
Nilai Agama dan Moral 1.1 - Anak terbiasa sebagai ciptaan Tuhan
3.1-4.1 - Anak berdoa sebelum dan sesudah belajar
- Anak dapat memberi tanda V pada gambar
Motoric 2.1 - Anak terbiasa mencuci tangan dan
menggosok gigi
- Anak dapat menyembut nama anggota
Sosem 2.5, 2.6 - Anak terbiasa memberi salam
- Anak terbiasa mengikuti aturan
Kognitif 2.2, 3.5- - Praktek langsung membuat jus wortel
4.5/3.8.4.8 - Bermain puzzle wortel
Keaksaraan/menulis 3.2/4.2, 3.12- - Anak terbiasa berlaku ramah
dan membaca 4.12 - Anak dapat melengkapi kata sederhana
Seni 3.15-4.15 - Anak membuat bentuk kalung dengan
meronce wortel dan kacang paning

2. Teknik penilaian
 Catatan hasil karya
 Catatan anekdotan, dan
 Checklist
CHECKLIST
Hari/tanggal: senin, 16 juli 2018 Kelompok usia : 5-6 Tahun
NO Indikator Penilaian Tingkat kemampuan
BB MB BSH BSB
1 Nilai Agama (NAM)
-Anak terbiasa bersyukur
dirinya sebagai ciptaan Tuhan
-Anak berdoa sebelum dan
sesudah
2 Fisik motoric
-Anak terbiasa mencuci tangan
dan menggosok gigi
-Anak dapat menyebutkan
Nama anggota tubuh , fungsi
anggota tubuh, cara merawat
3 Sosial Emosi
-Anak terbisa memberi salam
-Anak terbisa mengikuti aturan
4 Kognitif
Ana praktek langsung
Bermain puzzle gambar orang
5 Bahasa
Anak terbiasa berlaku ramah ,
-Anak dapat melengkapi kata
yang belum sempurna
6 SENI
Anak membuat bentuk kalung
dari gambar kepala

B .CATATAN ANEKDOT
Kelompok Usia: 5-6 tahun Nama guru:
NO Nama Anak Tempat Waktu Peristiwa/perilaku

C .CATATAN HASIL ANAK


Kelompok Usia :5-6 tahun Nama guru :
NO Tanggal Hasil karya Anak Hasil pengamatan
BAB III
PENUTUP

Puji syukur kami panjatkan pada Tuhan Yang Maha Esa, bahwasanya Pedoman Standar
Tingkat Pencapaian Perkembangan anak TK PERTIWI KLUWUT telah selesai disusun. Kami
menyadari masih banyak keterbatasan disana sini.
Semoga pedoman ini dapat menjadi pedoman para lembaga dalam pelaksanaan yang
menunjang pembelajaran yang menerapkan kurikulum 2013 Pendidikan Anak Usia Dini
dengan pengelolaan pembelajaran menggunakan pendekatan saintifk.
Dengan adanya Standar Tingkat Pencapaian Perkembangan Anak diharapkan mampu
mengoptimalkan potensi anak, sehingga anak usia dini tumbuh dan berkembang menjadi
sumber daya manusia yang mumpuni, handal, kompetitif, kreatif dan tangguh.
Dengan adanya buku Pedoman Standar Tingkat Pencapaian Perkembangan anak
disarankan anggota lembaga tersebut bisa saling mengingatkan dan melengkapi.
semoga bermanfaat yang berhasil adalah guru yang berani
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Berdasarkan Peraturan Menteri Pendidikan Kebudayaan Nomer 137 tahun 2014


Tentang Standar pendidikan AnakUsia dini.
Standar Nasional Pendidikan Anak Usia Dini selanjutnya disebut Standar PAUD adalah
kriteria tentang pengelolaan dan penyelenggaraan PAUD di seluruh wilayah hukum Negara
Kesatuan Republik Indonesia yang didalamnya tercantum Standar tingkat Pencapaian
Perkembangan anak ( STTPA)
Standar Tingkat Pencapaian Perkembangan Anak Usia Dini selanjutnya disebut STPPA
adalah kriteria tentang kemampuan yang dicapai anak pada seluruh aspek perkembangan dan
pertumbuhan, mencakup aspek nilai agama dan moral, fisik-motorik, kognitif, bahasa, sosial-
emosional, serta seni.
Sedangkan Pendidikan Anak Usia Dini adalah upaya pembinaan yang ditujukan kepada
anak sejak lahir sampai usia 6 (enam) tahun yang dilakukan melalui pemberian rancangan
pendidikan untuk membantu pertumbuhan dan perkembangan jasmani dan rohani agar anak
memiliki kesiapan dalam memasuki pendidikan lebih lanjut.
Satuan atau program PAUD adalah layanan PAUD yang dilaksanakan pada suatu lembaga
pendidikan dalam bentuk Taman Kanak-kanak (TK)/Raudatul Athfal (RA)/Bustanul Athfal
(BA), Kelompok Bermain (KB), Taman Penitipan Anak (TPA), dan Satuan PAUD Sejenis
(SPS).
Kurikulum PAUD adalah seperangkat rencana dan pengaturan mengenai tujuan, isi, dan
bahan pengembangan serta cara yang digunakan sebagai pedoman penyelenggaraan kegiatan
pengembangan untuk mencapai tujuan pendidikan tertentu.
Pembelajaran adalah proses interaksi antar anak didik, antara anak didik dan pendidik dengan
melibatkan orangtua serta sumber belajar pada suasana belajar dan bermain di satuan
atau program PAUD.
Dengan mempertimbangkanuraian diatas maka lembaga PAUD kami merumuskan
STTPA untuk anak usia 4- 5 sesuai isi Peraturan Menteri,dimana STPPA merupakan acuan
untuk mengembangkan standar isi, proses, penilaian, pendidik dan tenaga kependidikan, sarana
dan prasarana, pengelolaan, serta pembiayaan dalam pengelolaan dan penyelenggaraan
pendidikan anak usia dini.
STPPA merupakan acuan yang dipergunakan dalam pengembangan kurikulum PAUD.

B. Dasar Hukum

Standar Tingkat Pencapaian Perkembangan Anak di TK PKK 4 Argomulyo menggunakan


dasar hukum Peraturan Menteri Nomor 137 tahun 2014,yang di tetapkan dengan menggunakan
dasar hukum yang tertulis di bawah ini sesuai pada lampiran I Peraturan Menteri Nomor 137
tahun 2014 yaitu:
1. Undang Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 78, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 4301);
2. Undang Undang Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 157, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 4586);
3. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2007 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang
Nasional 2005-2025 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 33,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4700);
4. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 66 Tahun 2010 tentang Perubahan Atas
Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 Tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan
Pendidikan;
5. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional
Pendidikan, sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Republik Indonesia
Nomor 32 Tahun 2013 tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun
2005 tentang Standar Nasional Pendidikan;
6. Peraturan Presiden Nomor 47 Tahun 2009 tentang Pembentukan dan Organisasi
Kementerian Negara, sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Peraturan
Presiden Nomor 13 Tahun 2014 tentang Perubahan Kelima atas Peraturan Presiden Nomor
47 Tahun 2009 tentang Pembentukan dan organisasi Kementerian Negara;
7. Peraturan Presiden Nomor 24 Tahun 2010 tentang Kedudukan, Tugas, dan Fungsi
Kementerian Negara serta Susunan Organisasi, Tugas, dan Fungsi Eselon I Kementerian
Negara sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Peraturan Presiden Nomor
24 Tahun 2010 tentang Kedudukan, Tugas, dan Fungsi Kementerian Negara serta Susunan
Organisasi, Tugas, dan Fungsi Eselon I Kementerian Negara; Peraturan Presiden Nomor 8
Tahun 2012 tentang Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia;
8. Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 84/P Tahun 2009 mengenai Pembentukan
9. Kabinet Indonesia Bersatu II sebagaimana telah beberapa kali diubah, terakhir dengan
Keputusan Presiden Nomor 41/P Tahun 2014;
10. Peraturan Presiden Nomor 60 Tahun 2013 tentang Pengembangan Anak Usia Dini
Holistik-Integratif;
11. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor 63 Tahun 2009 tentang
Sistem Penjaminan Mutu Pendidikan;
12. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 73 Tahun 2013 tentang Penerapan
Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia.

C. Maksud dan Tujuan

Penentuan Standar Tingkat Pencapaian Perkembangan Anak memiliki maksud sebagai acuan
dalam menentukan tingkat pencapaian perkembangan anak sesuai dengan yang dilayani di TK
PKK 4 Argomulyo.
Pedoman Standar Tingkat Pencapaian Perkembangan bertujuan untuk memudahkan dalam
menentukan Kompetensi Dasar yang akan di gunakan sesuai Permendikbud Nomor 146 tahun
2014.

You might also like