You are on page 1of 3

PEMERINTAH KOTA TERNATE

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS GAMBESI

Jl.Pertamina Kel.Gambesi Telp.(0921)3125994 Email:Puskesmasgambesi@yahoo.com Ternate

HASIL IDENTIFIKASI PELUANG PERBAIKAN DAN TINDAK LANJUT


No. Unit Pelayanan Jumlah Pencapaian Indikator yang tidak dicapai Permasalahan Solusi / Tindak Lanjut
Indikator
1. Gawat Darurat (UGD) Kematian pasien < 24 jam - Banyaknya pasien yang
dirujuk adalah pasien yang
sudah dalam keadaan kritis
Kepuasan pelanggan - Terlalu lama pasien - Petugas jaga segera menyiapkan
menunggu untuk pindah ke tempat/ruangan (perawat jaga Zall)
ruangan/kamar
2. Rawat jalan Kepuasan pelanggan - Kadang ada - Masing-masing poli harus mengecek
Keterlambatan status pasien secara telti, bila ada kesalahan segera melapor
dari rekam medik ke poli yang ke petugas pengirim status.
dituju

- Kamar mandi kotor - Melakukan koordinasi dengan


koordinator cleaning service.
- Kurang ventilasi - Dipasang AC/ kipas angin dan exhaust
sehingga ruangan terasa fan.
pengap
3. Rawat Inap - Kematian pasien > 48 jam - Pasien yang meninggal - Menngkatkan kesiapan tenaga medis
teratas adalah pasien dengan dan paramedic dalam menangani kasus
prognosis buruk dan dengan prognosis buruk.
penyebab kematian shock,
septic, sepsis.
- Kejadian pulang paksa - Penyebab banyaknya - Meningkatkan mutu pelayanan,
pasien pulang paksa karena memberikan pemahaman baik kepada pasien
masalah biaya, pasien merasa maupun keluarga pasien untuk melanjutkan
sehat, sembuh karena pengobatan hingga tuntas, dan memberikan
memilih pengobatan terdekat penjelasan secara intensif tentag prognosa
dari rumah, karena tidak ada penyakit pasien
penunggu.
- Kepuasan pelanggan - Kepuasan pelanggan - Dibangun tempat parkir bertingkat bagi
belum mencapai target karena karyawan puskesmas agar member ruang
kurang puasnya lebih bagi pasien untuk memarkir kendaraan
pasien/keluarga pasien di puskesmas
terhadap informasi perincian - Penerapan 3 S di seluruh lingkup
biaya pelayanan, pengurusan puskesmas.
administrasi pindah ruangan,
prosedur pelayanan dan
kenyamanan lingkungan
4. Laboratorium - Kepuasan pelanggan - Ruang tunggu laborat - Membuat ruang tunggu laborat yang
yang kurang nyaman . nyaman menambah kipas angin
- Hasil laborat yang lama - Menganggarkan alat laborat yang
moderen
5. Farmasi - Ruang tunggu - Ruang tunggu yang - Penataan ruang tunggu sehingga
kurang nyaman nyaman
6. Gizi - Kepuasan pelanggan - Ruang konsultasi gizi - Membuat ruangan konsultasi yang
kurang nyaman nyaman
7. Rekam Medik - Ruang tunggu - Ruang tunggu yang - Penataan ruang tunggu sehingga
kurang nyaman nyaman
- Waktu tunggu pasien - Keluhan waktu tunggu - Petugas agar lebih terampil
yang lama mempercepat waktu penggambilan status
pasien
- Pelayanan - Petugas kadang lupa - Petugas selalu menerapkan sistem 3 S.
menerapkan 3 S ( senyum ( senyum Sapa dan salam ).
Sapa dan salam ).
8. Kebersihan 2 - Kebersihan kurang - Masih ada / tampak - Petugas kebersihan lebih sering
lingkungan sampah yang berserakan. membersihkan sampah yang berserakan.
puskesmas - Belom adanya slogan - Pemasangan slogan tentang
tentang pentingnya pembuangan sampah pada tempatnya di
membuang sampah pada tempat yang strategis.
tempatnya.

Ternate………………………

Kepala UPTD Puskesmas Gambesi

Drg. Rita Yanti Samungkito


NIP. 19770710200522006

You might also like