You are on page 1of 1

HUBUNGAN SARANA SANITASI DASAR RUMAH DAN KEJADIAN DIARE PADA

BALITA DI KECAMATAN TARIK KABUPATEN SIDOARJO


Correlation between Basic House Sanitation and Diarrhea on Children Under Five Years Old at
Tarik , Sidoarjo
Nindis Pristya
Jurusan Biologi Faultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Malang
nindispristya11@gmail.com

ABSTRAK

Sanitasi total yang baik menurunkan 94% kejadian diare. Tujuan peneltian ini untuk
mengetahui hubungan antara sanitasi total dengan kejadian diare pada balita. Jenis
penelitian ini cross sectional. Populasi penelitian ini seluruh balita yang bertempat
tinggal di wilayah Puskesmas Tarik. Sampel penelitian 62 responden. Instrument
penelitian kuesioner dan lembar observasi. Hasil penelitian ini adalah ada hubungan
antara perilaku BAB (p=0,0001), perilaku CTPS (p=0,0001), pengelolaan sampah
(p=0,0001), pengelolaan limbah (p=0,0001) dan tidak ada hubungan antara
pengelolaan air minum dan makanan (p=0,124) dengan kejadian diare pada balita.
Saran bagi masyarakat agar meningkatkan sanitasi total menjadi lebih baik agar tidak
menjadi sumber/perantara diare. Untuk instansi terkait agar melakukan penyuluhan
mengenai sanitasi total untuk mencegah terjadinya diare pada balita.

Kata Kunci : Sanitasi total, diare balita

ABSTRACT

Good total sanitation can decrease 94% incidence of diarrhea. The purpose of the
study was to determine the relationship between total sanitation with incidence of
diarrhea in under five years children. The type of this research was cross sectional.
The population in this research was all under five years children who live in
Puskesmas Tarik. The sample were 62 respondents. The instrument used was
questionnaire and observation sheet. The result of this study that there were a
relationship between behaviour defecation (p=0,0001), hand washing behaviour
(p=0,0001), rubbish treatment (p=0,0001), wastewater treatment (p=0,0001) and there
was no relationship of food and drinking water treatment with diarrhea in under five
years children (p=0,124). The advice for society was to improve total sanitation, in
order not to be source/intermediaries of diarrhea. For related institution to give
education about total sanitation to prevent diarrhea.
Keywords: total sanitation, diarrhea on under five years children

You might also like