You are on page 1of 2

PROSEDUR REV.

00

DATE 01 Oktober 2014


PENGOPERSIAN ALAT HSA/HSE/PRO-04
Page 1 of 2
PT. HALIK SELINDO ALPHA

1. Tujuan

Tujuan dari prosedur ini adalah sebagai panduan bagi pelaksanaan pengoperasian alat bantu
dalam aktifitas operasional PT. HALIK SELINDO ALPHA

2. RuangLingkup

Prosedur ini berlaku untuk seluruh pekerja PT. HALIK SELINDO ALPHA

3. Definisi

Alat adalah benda yang digunakan untuk mengerjakan sesuatu yang berfungsi untuk
mempermudah pekerjaan.

4. Prosedur

4.1. PERSYARATAN DAN TANGGUNG JAWAB


Hanya karyawan yang mempunyai kepentingan yang boleh mengoprasikan peralatan-
peralatan dan bertanggung jawab untuk menjaga peralatan

4.2. MENGOPERASIKAN TONE CHECKER


4.2.1 Menghubungkan kabel merah dan hitam kepada kabel yang akan diperiksa atau dicari
jalurnya.
4.2.2 Pindahkan tombol switch yang ada dari posisi off ke posisi tone
4.2.3 Akan terdengar suara
 Beep Lemah artinya kabel tersebut tersambung
 Beep Kuat artinya Kabel tersebut telah terbagi
4.2.4 Jika switch kita pindahkan ke posisi continuity maka lampu pada transmitter
akan menyala
4.3. Crimping Tools
4.3.1 Masukkan RJ akan di crimping ke dalam lubang RJ yang terdapat pada crimping tool
sesuai jumlah pin RJ nya
4.3.2 Pastikan posisi RJ sudah pas & sesuai, lalu tekan gagang crimping sampai RJ rter-
crimping sempurna sehingga kabel tidak terlepas dari RJ-nya.
4.4. Laptop
PROSEDUR REV. 00

DATE 01 Oktober 2014


PENGOPERSIAN ALAT HSA/HSE/PRO-04
Page 2 of 2
PT. HALIK SELINDO ALPHA

Disiapkan Oleh Disetujui Oleh


Nama Rudi S Sudibyo

Tandatanga
n

Jabatan HSE Manager VP Sales & Marketing ECD

You might also like