You are on page 1of 4

1.

Kulit merupakan sebuah organ yang kompleks untuk melindungi hostnya dari paparan
lingkungan. Kulit terdiri dari beberapa lapisan. Salah satu lapisan merupakan elemen
struktural utama, terdiri dari tiga jenis komponen yakni seluler, matriks berserat, dan
matriks berfilamen dan difus. Selain itu terdapat jaringan pembuluh darah, limfatik,
dan saraf. Lapisan kulit yang dimaksud adalah…
a. Epidermis
b. Dermis
c. Hypodermis
d. Subkutis
e. Lemak
Sumber = Fitzpatrick in general medicine volume I edisi 8, chapter 7, halaman 58
2. Kulit merupakan sebuah organ yang kompleks untuk melindungi hostnya dari paparan
lingkungan. Kulit terdiri dari beberapa lapisan. Salah satu lapisan berfungsi sebagai
proteksi dari sinar ultraviolet dan merupakan system imunitas awal bagi tubuh.
Lapisan kulit yang dimaksud adalah…
a. Epidermis
b. Dermis
c. Hypodermis
d. Subkutis
e. Lemak
Sumber = Fitzpatrick in general medicine volume I edisi 8, chapter 7, halaman 58
3. Struktur yang memisahkan epidermis dan dermis adalah..
a. Epidermal line
b. Dermal line
c. Dermal-Epidermal junction
d. Pembuluh darah
e. Jaringan saraf
Sumber = Fitzpatrick in general medicine volume I edisi 8, chapter 7, halaman 59
4. Lapisan kulit yang mengalami hiperproliferasi pada penyakit psoriasis, lichen simplex
chronicus, dermatitis atopi, lichen planus, dan verruca vulgaris adalah…
a. Epidermis
b. Dermis
c. Hypodermis
d. Subkutis
e. Lemak
Sumber = Fitzpatrick in general medicine volume I edisi 8, chapter 7, halaman 60
5. Tipe kolagen yang paling banyak ditemukan pada lapisan dermis kulit adalah…
a. Tipe 1
b. Tipe 2
c. Tipe 3
d. Tipe 4
e. Tipe 5
Sumber = Fitzpatrick in general medicine volume I edisi 8, chapter 7, halaman 64

6. Kulit memiliki banyak fungsi yakni sebagai perlindungan dari agen infeksi,
termoregulasi, sensasi, perlindungan ultraviolet (UV), perbaikan dan regenerasi luka,
dan penampilan fisik luar. Lapisan yang berfungsi mengatur adanya sensasi pada kulit
adalah..
a. Epidermis
b. Dermis
c. Hypodermis
d. Epidermis dan dermis
e. Epidermis, dermis dan hipodermis
Sumber = Fitzpatrick in general medicine volume I edisi 8, chapter 7, halaman 59
7. Setelah agregasi dengan keratin untuk membentuk makrofilamen, filagrin
terdegradasi menjadi molekul seperti asam urocanik dan pyrrolidone carboxylic acid.
Proses ini berfungsi untuk…
a. Hidrasi stratum basalis dan filter radiasi ultraviolet
b. Hidrasi stratum lusidum dan filter radiasi ultraviolet
c. Hidrasi stratum spinosum dan filter radiasi ultraviolet
d. Hidrasi stratum granulosum dan filter radiasi ultraviolet
e. Hidrasi stratum korneum dan filter radiasi ultraviolet
Sumber = Fitzpatrick in general medicine volume I edisi 8, chapter 7, halaman 62
8. Mutasi transglutaminase 1 ditemukan pada kelainan kulit yakni..
a. Vohwinkel syndrome
b. Melanoma
c. Ichtyosis lamellar
d. Ichtyosis vulgaris
e. Pseudoainhum
Sumber = Fitzpatrick in general medicine volume I edisi 8, chapter 7, halaman 63
9. Jika pada kulit ditemukan lesi yang meninggi di atas permukaan kulit, berukuran
kurang dari 0.2 cm, permukaan rata dan berkilau, maka kemungkinan effloresensi
yang sesuai adalah…
a. Papul
b. Plak
c. Nodul
d. Vesikel
e. Pustule
Sumber = Fitzpatrick in general medicine volume I edisi 8, chapter 5, halaman 30
10. Effloresensi yang dihasilkan dari perpindahan plasma melalui dinding pembuluh di
bagian atas dermis, dapat berupa papul kecil atau plak, dan dapat menyerupai
berbagai bentuk (bulat, oval, serpiginosa, atau annular) adalah…
a. Vesikel
b. Pustule
c. Papul
d. Urtika
e. Bulla
Sumber = Fitzpatrick in general medicine volume I edisi 8, chapter 5, halaman 31
11. Yang merupakan lesi yang meninggi di atas permukaan kulit adalah, kecuali….
a. Komedo
b. Ulkus
c. Plak
d. Nodul
e. Kista
Sumber = Fitzpatrick in general medicine volume I edisi 8, chapter 5, halaman 32
12. Berbagai keadaan patologi membuat perubahan warna pada kulit yang sehat. Kulit
yang berubah menjadi putih karena penurunan atau tidak adanya sintesis melanin
adalah…
a. Nevus
b. Psoriasis
c. Vitiligo
d. Urtikaria
e. Bacal cell carcinoma
Sumber = Fitzpatrick in general medicine volume I edisi 8, chapter 5, halaman 34
13. Proses penyembuhan luka meliputi beberapa fase yakni fase koagulasi, inflamasi,
proliferasi dan migrasi, serta remodeling. Sel utama yang berperan pada fase
inflamasi adalah…
a. Yang Platelet dan netrofil
b. Netrofil, monosit dan makrofag
c. Keratinosit dan fibroblast
d. Sel endotel
e. Myofibroblast
Sumber = Fitzpatrick in general medicine volume I edisi 8, chapter 248, halaman 2986
14. Yang bukan merupakan komponen dari matriks ekstraselular dalam proses
penyembuhan luka adalah…
a. Protein structural
b. Multidomain adhesive glycoprotein
c. Protein matriseluler
d. Glycosaminoglycan
e. Sel lipid
Sumber = Fitzpatrick in general medicine volume I edisi 8, chapter 248, halaman 2989
15. Monosit menggantikan netrofil menjadi leukosit yang dominan pada…
a. 1-2 jam setelah injury
b. 5-6 jam setelah injury
c. 10-12 jam setelah injury
d. 12-15 jam setelah injury
e. 24-48 jam setelah injury
Sumber = Fitzpatrick in general medicine volume I edisi 8, chapter 248, halaman
2987
16. Growth factor yang paling berperan pada angiogenesis saat proses penyembuhan
luka adalah…
a. FGF
b. PDGF
c. VEGF
d. IGF
e. EGF
Sumber = Fitzpatrick in general medicine volume I edisi 8, chapter 248,
halaman 2988

You might also like