You are on page 1of 1

11.

1 LANDSCAPE PENGELOLAAN PENGETAHUAN

Manajemen pengetahuan dan kolaborasi sangat erat hubungannya. Dan dalam dasawarsa terakhir
sistem manajemen pengetahuan dan kolaborasi adalah bidang investasi korporat dan pemerintah
yang paling cepat berkembang. Pengetahuanjuga akan berguna jika dibagikan kepada seluruh yang ada
di dalam perusahaan.

 Dimensi Penting Pengetahuan

Pengetahuan yang berada di benak karyawan yang belum didokumentasikan disebut pengetahuan tacit,
dan yang telah di dokumentasikan disebut eksplisit. Dan perusahaan harus mengeluarkan sumber daya
untuk mengubah data menjadi informasi. Pengetahuan itu “lengket” dan tidak berlaku secara universal
atau mudah dipindahkan.

- Pembelajaran Organisasi dan Manajemen Pengetahuan

Pembelajaran organisasi adalah proses perubahan dimana organisasi yang belajar menyesuaikan perilaku
mereka untuk mencerminkan pembelajaran dengan menciptakan proses bisnis baru dan dengan mengubah
pola pengambilan keputusan manajemen. Organisasi yang bias merasakan dan merespon lingkungannya
dengan cepat akan bertqahan lebih lama.

 Rantai Nilai Manajemen Pengetahuan

Manajemen pengetahuan mengacu pada serangkaian proses bisnis yang berkembang untuk menciptakan,
menyimpan, mentransfer dan menerapkan pengetahuan dan menignkatkan kemampuan organiasi untuk
belajar dari lingkungannya.

 Jenis Sistem Manajemen Pengetahuan

Ada tiga jenis sistem manajemen pengetahuan yang utama, yaitu : 1. Sistem manajemen pengetahuan
perusahaan.
2. Sistem kerja pengetahuan.
3. Teknik cerdas
Sistem sistem terseut mencakup kemampuan untuk mencari informasi, menyimpan data terstruktur dan
tidak terstruktur, dan menemukan keahlian karyawan di dalam perusahaan.

You might also like