You are on page 1of 1

KISI-KISI PENULISAN SOAL UJIAN SEMESTER GANJIL 2017-2018

SATUAN PENDIDIKAN : MADRASAH ALIYAH


MATA PELAJARAN/KELAS : BIOLOGI/XII Mia
JUMLAH SOAL : 40 Soal

Tingkat Nomor
No Kompetensi Dasar Kompetensi yang diuji Indikator soal
Kesukaran Soal
1 Menganalisis hubungan antara faktor Merencanakan percobaan pengaruh faktor -memahami ciri-ciri pertumbuhan dan perkembangan 1
internal dan eksternal dengan proses luar terhadap pertumbuhan tanaman -menunjukkan daerah pertumbuhan pada akar 2
pertumbuhan dan perkembangan pada -membedakan tipe-tipe perkecambahan 3
makhluk hidup berdasar hasil percobaan melaksanakan percobaan pengaruh faktor -menganalisis hubungan antara faktor luar dan faktor dalam terhadap 4, 5
luar terhadap pertumbuhan tanaman pertumbuhan
-menganalisis tabel hasil pengamatan pertumbuhan tanaman 6
2 memahami peran enzim dalam proses memahami peran enzim dalam proses -mendeskripsikan sifat-sifat enzim 7, 8
metabolisme dan menyajikan data tentang metabolisme -menganalisa proses metabolime berdasarkan peristiwa sehari-hari 9
proses metabolisme berdasarkan hasil memahami proses pembentukan energi -memahami seluruh proses metabolisme 10.11
investigasi dan studi literatur untuk pada makhluk hidup -menjelaskan proses katabolisme berdasarkan bagan yang disajikan 12
memahami proses pembentukan energi -mendeskripsikan proses fermentasi 13
pada makhluk hidup -memahami proses fotosintesis 14, 15
3 menganalisis keterkaitan antara struktur menganalisis hubungan gen, DNA, dan -menunjukkan hubungan gen, DNA, dan kromosom 16, 17, 18,
dan fungsi gen, DNA, dan kromosom dalam kromosom 19, 20
proses penurunan sifat pada makhluk hidup -menunjukkan perbedaan antara DNA dan RNA 21
serta menerapkan prinsip-prinsip pewarisan -menjelaskan secara urut proses sintesis protein 22.23
sifat dalam kehidupan -menunjukkan urutan pasangan kode genetik pada proses sintesis protein 24,25,26
4 Menganalisa proses pembelahan sel Menganalisa proses pembelahan sel -mendeskripsikan tentang pembelahan mitosis dan meiosis 27.28
-menjelaskan tahapan-tahapan pada pembelahan sel 29, 30
-menjelaskan secara urut proses gametogenesis 31.32
5 Memahami pola-pola hukum Mendel, menerapkan prinsip hereditas dalam -memahami berbagai teori hukum pewarisan sifat menurut mendel 33, 34
pautan gen, pindah silang dan hereditas mekanisme pewarisan sifat -menguji hukum mendel dan model perkawinan monohibrid dan dihibrid 35,36,37
-menjelaskan peristiwa pindah silang dan pautan gen 38
-mengidentifikasi pewarisan cacat/penyakit menurun pada manusia 39
6 menganalisis peristiwa mutasi menjelaskan peristiwa mutasi -mengidentifikasi peristiwa mutasi 40

You might also like