You are on page 1of 8

1.

Diagnosa Keperawatan

No. Diagnosa keperawatan


1. Hambatan Rasa Nyaman

Definisi: merasa kurang nyaman, lega, dan sempurna dalam dimensi fisik,
psikospiritual, lingkungan, budaya, dan/atau sosial

2 Kesiapan Meningkatkan Rasa Nyaman

Definisi: suatu pola kesenangan, kelegaan, dan kesempurnaan dalam dimensi fisik,
psikospiritual, lingkungan, dan/atau sosial yang dapat ditingkatkan

3. Mual

Definisi: suatu keadaan fenomenal subjektif tentang rasa tidak nyaman pada bagian
belakang tenggorok atau lambung yang dapat mengakibatkan muntah

4. Nyeri Akut

Definisi: pengalaman sensori yang menyebabkan kerusakan jaringan aktual atau


potensial, atau yang digambarkan dengan kerusakan

5. Nyeri Kronis

Definisi: pengalaman sensori yang menyebabkan kerusakan jaringan aktual atau


potensial, atau yang digambarkan dengan kerusakan

6. Sindrom Nyeri Kronis

Definisi: nyeri berulang yang menetap yang telah berakhir sedikitnya 3 bulan, dan
mempengaruhi kegiatan sehari-hari

7. Nyeri Persalinan

Definisi: pengalaman sensori dan emosional yang bervariasi dari menyenangkan


sampai tidak menyenangkan
2. Perencanaan / Nursing planning

Diagnosa NOC NIC


Hambatan rasa nyaman (Domain Setelah dilakukan tindakan keperawatan pasien Manajemen delusi 6450
12 Kelas 1 Kode Diagnosis menunjukkan: • Bina hubungan saling percaya dan
00214) hubungan interpersonal
Status kenyamanan: fisik (2008) dengan pasien
• Beri pasien kesempatan untuk
Indikator Awal Tujuan mendiskusikan delusi dengan
No
1 2 3 4 5 pemberi perawatan
1 Kesejahteraan fisik V • Hindari mendebat mengenai kepercayaan
2 Kontrol terhadap V yang salah, menyatakan
gejala keraguan akan fakta [yang dirasakan klien]
3 Kesejahteraan V • Hindari mendukung ide delusi
psikologis • Fokuskan diskusi pada perasaan pasien
4 Lingkungan fisik dari pada isi delusi
5 Suhu ruangan V • Sediakan rasa nyaman dan jaminan
6 Dukungan sosial V • Dukung pasien untuk memvalidasi
dari keluarga kepercayaan delusi dengan
7 Dukungan sosial V orang yang dipercaya (misalnya, tes realita)
dari teman-teman Dukung pasien untuk memverbalisasi delusi
8 Hubungan sosial V pada pemberi
perawatan sebelum bertindak terhadap
9 Kehidupan spiritual V
delusi
10 Perawatan sesuai V
• Bantu pasien untuk identifikasi situasi
dengan keyakinan
dimana pasien secara
budaya
sosial dapat diterima untuk mendiskusikan
11 Perawatan sesuai V
delusi
dengan kebutuhan
• Berikan aktivitas rekreasi atau aktivitas di
12 Mampu V
waktu luang yang
mengkomunikasikan
membutuhkan perhatian atau keterampilan
kebutuhan • Monitor kemampuan perawatan diri
• Bantu perawatan diri, jika diperlukan
Keterangan: • Monitor status fisik pasien
1 : Sangat Terganggu • Berikan istirahat dan nutrisi yang adekuat
2: Banyak Terganggu • Monitor delusi untuk mengetahui adanya
3: Cukup Terganggu isi delusi yang
4: Sedikit Terganggu membahayakan diri atau kekerasan
5: Tidak Terganggu • Lindungi pasien dan orang lain dari delusi
yang menyebabkan
perilaku yang mungkin berbahaya
• Jaga lingkungan tetap aman
• Sediakan tingkat surveilan atau
pengawasan yang tepat untuk
memonitor pasien
• Jamin keamanan pasien
• Sediakan keamanan dan kenyamanan
pasien dan orang lain

Mual (Domain 12 Kelas 1 Kode Setelah dilakukan tindakan keperawatan pasien Manajemen mual(1450)
Diagnosis 00134) menunjukkan: - Dorong pasien untuk memantau
Keparahan mual muntah (2107) pengalaman diri terhadap
mual
Tujuan - Dorong pasien untuk belajar strategi
No Indikator Awal
1 2 3 4 5 mengatasi mual sendiri
1 Frekuensi mual V
- Lakukan penilaian lengkap terhadap
2 Intensitas mual V
mual, termasuk frekuensi, durasi,
3 Distres mual V
tingkat keparahan, dan faktor-faktor
4 Frekuensi muntah V
5 Intensitas muntah V pencetus, dengan menggunakan alat
6 Distres muntah V [pengkajian] seperti Self-Care
journal,Visual Analog Scales,
7 Frekuensi muntah V Timbangan Analog Visual, Duke
8 Intensitas muntah V Descriptive Scales, dan Rhodes Index
9 Distres muntah V of Nausea and Vomiting (INV) Form 2
10 Sekresi air ludah V - Observasi tanda-tanda nonverbal dari
yang banyak ketidaknyamanan, terutama pada bayi,
12 Perubahan V anak-anak, dan orang-orang yang tidak
pengecapan mampu untuk berkomunikasi secara
13 Intoleransi bau V
efektif, seperti individu dengan
14 Kehilangan berat V
badan
penyakit Alzheimer
15 Rasa panas dalam V - Evaluasi pengalaman masa lalu
perut individu terhadap mual (misalnya,
16 Nyeri lambung V kehamilan dan mabuk darat)
17 Muntah proyektil V - Dapatkan riwayat lengkap perawatan
18 Darah dalam V sebelumnya
muntahan - Dapatkan riwayat diet pasien seperti
19 Muntahan serbuk V [makanan] yang disukai dan yang tidak
kopi disukai serta preferensi [ makanan J
20 Muntahan bau V terkait budaya
feses - Evaluasi dampak dari pengalaman
21 Ketidakseimbangan V mual pada kualitas hidup (misalnya,
elektrolit nafsu makan, aktivitas, prestasi kerja,
tanggung jawab peran, dan tidur)
Keterangan:
1 : berat - Identifikasi faktor-faktor yang dapat
2: cukup berat menyebabkan atau berkontribusi
3: sedang terhadap mual (misalnya, obat-obatan
4: ringan dan prosedur)
5: tidak ada - Pastikan bahwa obat antiemetik yang
efektif diberikan untuk mencegah mual
bila memungkinkan (kecuali untuk
mual yang berhubungan dengan
kehamilan)
- Kendalikan faktor-faktor lingkungan
yang mungkin membangkitkan mual
(misalnya, bau yang tidak
menyenangkan, suara, dan stimulasi
visual yang tidak menyenangkan)
- Kurangi atau hilangkan faktor-faktor
yang bersifat personal yang memicu
atau meningkatkan mual (kecemasan,
takut, kelelahan, dan kurangnya
pengetahuan)
- Identifikasi strategi yang telah berhasil
[ dilakukan] dalam
- [upaya] mengurangi mual
- Tunjukkan penerimaan diri terhadap
mual dan berkolaborasi dengan pasien
ketika memilih strategi pengendalian
mual
- Pertimbangkan pengaruh budaya
terhadap respon mual ketika
mengimplementasikan intervensi
- Dorong pasien untuk tidak mentolerir
mual tapi bersikap asertif dengan
penyedia layanan kesehatan dalam
memperoleh bantuan farmakologi dan
nonfarmakologi
Nyeri (Domain 12 Kelas 1 Kode Setelah dilakukan tindakan keperawatan pasien Manajemen Nyeri 1400
Diagnosis 00134) menunjukkan:  Lakukan pengkajian nyeri
Kepuasan klien: Manajemen nyeri (3016) komprehensif yang meliputi lokasi,
karakteristik, onset/durasi, frekuensi,
Tujuan kualitas, intensitas atau beratnya nyeri
No Indikator Awal
1 2 3 4 5 clan faktor pencetus
1 Nyeri terkontrol V
 Observasi adanya petunjuk nonverbal
2 Tingkat nyeri V
dipantau secara mengenai ketidaknyamanan terutama
reguler pada mereka yang tidak dapat
3 Efek samping obat V berkomunikasi secara efektif
terpantau  Pastikan perawatan analgesik bagi
4 Mengambil pasien dilakukan dengan pemantauan
tindakan untuk yang ketat
mengurangi n yeri  Gunakan strategi komunikasi
5 Mengambil V terapeutik untuk mengetahui
tindakan untuk pengalaman nyeri clan sampaikan
memberikan penerimaan pasien terhadap nyeri
kenyamanan
6 Informasi diberikan V
 Gali pengetahuan clan kepercayaan
untuk mengelola pasien mengenai nyeri
obat-obatan  Pertimbangkan pengaruh budaya
7 Mempertimbangkan V terhadap respon nyeri
pilihan individu  Tentukan akibat dari pengalaman
8 Memberikan V nyeri terhadap kualitas hidup pasien
pilihan pilihan (misalnya., tidur, nafsu makan,
untuk manajemen pengertian, perasaan, hubungan,
nyeri performa kerja clan tanggung jawab
9 Manajemen nyeri V peran)
sesuai dengan
 Gali bersama pasien faktor-faktor
keyakinan budaya yang dapat menurunkan atau
10 Pendekatan- V memperberat nyeri
pendekatan  Evaluasi pengalaman nyeri di masa
preventif digunakan lalu yang meliputi riwayat nyeri
untuk manajemen kronik individu atau keluarga atau
nyeri
nyeri yang menyebabkan
11 Memberikan V
informasi tentang
disability/ketidakmampuan/kecatatan,
pembatasan dengan tepat
aktivitas  Evaluasi bersama pasien dan tim
12 Informasi V kesehatan lainnya, mengenai
disediakan untuk efektifitas tindakan pengontrolan
mengurangi nyeri nyeri yang pernah digunakan
13 Memberikan V sebelumnya
pilihan-pilihan  Bantu keluarga dalam mencari dan
untuk manajemen menyediakan dukungan
nyeri setelah
 Gunakan metode penilaian yang
kepulangan
14 Membuat rujukan V
sesuai dengan tahapan perkembangan
kepada kelompok yang memungkinkan untuk
pendukung memonitor perubahan nyeri dan akan
15 Layanan kesehatan V dapat membantu mengidentifikasi
bekerja sebagai satu faktor pencetus aktual dan potensial
tim dalam (misalnya., catatan perkembangan,.
mengelola nyeri catatan harian)
16 Membuat rujukan V  Tentukan kebutuhan frekuensi untuk
ke profesional melakukan pengkajian
kesehatan dalam  ketidaknyamanan pasien dan
manajemen nyeri
mengimplementasikan rencana
sesuai kebutuhan
monitor
17 Masalah keamanan V
ditangani dengan
penggunaan obat
nyeri

Keterangan:
1 : tidak puas
2: agak puas
3: cukup puas
4: sangat puas
5: sepenuhnya puas

You might also like