You are on page 1of 3

CLINICAL ASSESSMENT

PENGKAJIAN HAMILTON RATING SCALE FOR ANXIETY DENGAN


MASALAH KEPERAWATAN KECEMASAN PADA TN. A DI RUANG
RAJAWALI 1A RSUP Dr. KARIADI SEMARANG

Disusun untuk Memenuhi Tugas Praktik Manajemen Asuhan Keperawatan


Medikal Bedah (KMB)

Pembimbing Akademik : Ns.Yuni Dwi Hastuti, M.Kep


Pembimbing Klinik : Ns. Anita, S.Kep.

Oleh :
Aninda Istifaraswati
22020118220115

PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI NERS XXXIII


JURUSAN KEPERAWATAN
FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS DIPONEGORO
SEMARANG
2019
Laporan Clinical Assessment
1. Jenis Kegiatan :
Pengkajian Kecemasan menggunakan Hamilton Rating Scale for Anxiety
2. Bentuk :
Pengkajian langsung kepada pasien serta pemantauan
3. Indikasi :
- Dilakukan pada pasien yang mengalami kecemasan
4. Tujuan :
- Untuk mengetahui skor Hamilton Rating Scale for Anxiety
- Untuk mengetahui kategori kecemasan yang dialami pasien
5. Prinsip :-
6. Alat dan bahan :
- Kertas
- Bolpoint
- Papan alas
7. Prosedur :
a. . Persiapan
1) Membuat jadwal bersama klien
2) Kontrak waktu dan tempat kegiatan untuk pelaksanaan pengkajian
b. Kerja

1) Mengucapkan salam

2) Memperkenalkan diri

3) Menjelaskan tujuan kegiatan

4) Melakukan kontrak waktu dan validasi pasien

5) Atur posisi nyaman (duduk/ berbaring)

6) Memulai pengkajian menggunakan Hamilton Rating Scale for


Anxiety

a. Terminasi
- Evaluasi subjektif dan objektif
- Rencana tindak lanjut
- Mengucapkan terimakasih pada lansia atas partisipasinya selama proses
pengkajian berlangsung
- Mengucapkan salam
8. Evaluasi :
Evaluasi menanyakan perasaan pasien.
9. Daftar Pustaka :
https://docplayer.info/47134494-Hamilton-rating-scale-for-anxiety-hars-
hamilton-rating-scale-for-anxiety-hars.html

You might also like