You are on page 1of 4

RENCANA KEGIATAN MINGGUAN

MINGGU IV (PERINATOLOGI RS LAVALETTE)

Disusun untuk Memenuhi Tugas Departemen Keperawatan Anak

Oleh:
MUSAFFA RIDHANI
NIM. 180070300011023

PROGRAM STUDI PROFESI NERS


JURUSAN KEPERAWATAN
FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS BRAWIJAYA
MALANG
2019
RENCANA KEGIATAN MINGGUAN

Departemen : Keperawatan Anak Persepti : Musaffa Ridhani


Periode : 03 Juni-08 Juni 2019 Perceptor Klinik : Erlik Suweni
Ruang : Perinatologi RS Lavalette Minggu ke : Iv

A. Target yang ingin dicapai


Mampu membuat asuhan keperawatan pada neonatus selama 1 minggu :
1. Mampu melakukan pengkajian pada pasien neonatus
2. Mampu menganalisis data yang didapatkan dari hasil pengkajian
3. Mampu merumuskan prioritas diagnosa keperawatan pada pasien neonatus
4. Mampu menentukan tujuan dan kriteria hasil dari prioritas masalah
5. Mampu membuat rencana intervensi keperawatan pada pasien neonatus
6. Mampu mengimplementasikan rencana keperawatan yang sudah dibuat
7. Mampu melakukan evaluasi menyeluruh terhadap asuhan keperawatan yang telah
diberikan
8. Mampu memenuhi keterampilan sesuai target yaitu dengan melakukan tindakan :
- Pengkajian dan pemeriksaan fisik pada pasien neonatus
- Pemberian infus
- Titrasi obat
- Pemberian obat oral
- Pemberikan obat injeksi IV
- Pengambilan darah vena
- Imunisasi HB0
- Pengukuran antropometri
- Manajemen nutrisi oral
- Pendidikan kesehatan
- Perawatan bayi di Inkubator/ infant warmer
- Perawatan bayi dalam Inkubator
- Perawatan tali pusat
- Fototerapi
- Perawatan tali pusat
- KIE Kangaroo Mother Care
B. Perencanaan Kegiatan
TIK Jenis Kegiatan Waktu Pelaksanaan
1. Melakukan pengkajian sesuai kasus meliputi : Hari ke 1
- Komunikasi efektif
- Pengkajian
- Data penunjang
2. Menganalisis data dari hasil pengkajian Hari ke 1
3. Menetapkan diagnosa dan prioritas masalah Hari ke 1
keperawatan
4. Menetapkan tujuan dan kriteria hasil Hari ke 1
5. Menyusun rencana intervensi keperawatan Hari ke 1
berdasarkan masalah yang muncul dan sesuai
dengan literatur
6. Mengevaluasi setiap tindakan yang dilakukan Hari 2-6
dan evaluasi proses keperawatan secara
keseluruhan
7. Mampu memenuhi keterampilan sesuai target Hari 3-6
yaitu dengan melakukan tindakan :
- Pengkajian dan pemeriksaan fisik
pada pasien neonatus
- Pemberian infus
- Titrasi obat
- Pemberian obat oral
- Pemberikan obat injeksi IV
- Pengambilan darah vena
- Imunisasi HB0
- Pengukuran antropometri
- Manajemen nutrisi oral
- Pendidikan kesehatan
- Perawatan bayi di Inkubator/ infant
warmer
- Perawatan bayi dalam Inkubator
- Perawatan tali pusat
- Fototerapi
- Perawatan tali pusat
- KIE Kangaroo Mother Care
C. Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan

D. Evaluasi Diri Praktikan

Malang, 03 Juni 2019

Mengetahui,
Perceptor Klinik Persepti

Erlik Suweni A.Md.Kep Musaffa Ridhani

You might also like