You are on page 1of 11

Pemanasan Global

(Global Warming)

Nama Kelompok 7:
Rizky fadhilah (25)
Safa Nanda (26)
Selsa Ulfia (27)
Septi Tri (28)
1.PENGERTIAN
Fenomena peningkatan suhu global
setiap tahunnya akibat efek rumah kaca dan
meningkatnya emisi gas, karbondioksida,
metana, CFC.
2.PENYEBAB
A. EFEK RUMAH KACA
Ketika sinar matahari masuk, sinar akan dipantulkan oleh
permukaan dalam ruang kaca dalam bentuk energi panas,
sehingga energi panas terperangkap dalam rumah kaca.

Gas yang terkandung dalam rumah kaca yaitu :


a. Gas nitrogen 78%
b. Oksigen 21%
c. Argon
d. Karbondioksida
e. Uap air
Keuntungan dari rumah kaca :
 Suhu bumi akan mencapai -18°C sehingga makhluk
hidup tidak mampu bertahan.
Kerugian dari rumah kaca:
 Menyebabkan kenaikan suhu bumi sekitar 1,5⁰C -
4,5⁰C
B. EMISI KENDARAAN BERMOTOR.
Adanya kendraan bermotor yang berlebihan
menyebabkan polusi. Dan polusi tersebut dapat
meningkatkan suhu bumi.
C. EMISI KARBON.
Hasil pembuangan dari aktivitas makhluk hidup
seperti CO₂. Hasil pembakaran fosil adalah
penyumbang zat CO₂ terbesar dan zat tersebut
diserap oleh atmosfer bumi yang mengakibatkan
pemanasan global.
3.DAMPAK
A. Perubahan iklim
Perubahan iklim dapat mengakibatkan:
 Meningkatkan intenstas banjir
 Perubahan arus laut
 Merusak ekosistem laut
 Hilangnya pulau kecil
 Terancamnya roda perkonomian
B. Kebakaran hutan
C. Suhu menjadi ekstrem menyebabkan situs
purbakala terancam hancur
D. Es akan mencair sehingga daratan menyempit
E. Habitat beruang kutub terancam
F. Mewabahnya penyakit malaria dan demam
berdarah.
4.KESEPAKATAN
INTERNASIONAL TENTANG
GLOBAL WARMING

A. World meteorogical organization (WMO).


B. Intergovernmental panel on climate change (IPCC).
C. United nation framework covention on climate
change (UNFCC).
D. Protocol Kyoto
5.UPAYA MENGATASI
GLOBAL WARMING
A. Reboisasi
Menanam pohon yang gundul dengan
menggunakan pupuk kompos.
B. Menggunakan energi alternatif
C. Manajemen lingkungan (reuse,reduce,recycle)
Sekian dari kami apabila ada kesalahan
kami minta maaf
Wassalamualaikum wr.Wb

You might also like