You are on page 1of 14

Dr. H. Arsil Syam, Sp.

THT-KL
Trakea

Bronkus Utama Kanan Bronkus Utama Kiri


2,5 cm 5 cm

Bronkus lobus Bronkus lobus Bronkus Lobus Bronkus Lobus


superior inferior Superior Superior

Bronkus Lobus
Medialis
Bronkus Segmen Bronkus Segmen

Bronkus Segmen Bronkus Segmen

Bronkus Segmen
 Lebih besar dari yang kiri
 Lebih curam dari yang kiri
 Sudut bronkus utama kanan dengan garis
median 25”
 Sudut bronkus utama kiri dengan garis
median 45”
1. Sebagai saluran pernapasan
2. Pertukaran CO2 dan O2
3. Mengeluarkan sekret
4. Proteksi paru
5. Drainase paru
6. Mengatur:
 Keseimbangan cardiovaskular
 Tekanan intrapulmonair
 Tekanan CO2 dalam darah
 Definisi:
 Lokalisasi:
 Klasifikasi: BENDA ASING

EKSOGEN ENDOGEN:
-Sekret kental
-Darah
GAS CAIR -Nanah
-Krusta
-Perkijuan
IRITATIF -Membran difteri
pH asam -Bronkiolitis
PADAT -Cairan amnion
-Mekonium
NON-IRITATIF
INORGANIK pH 7,4
Tajam, ORGANIK
runcing, Bersikat
tumpul hidroskopis
1. Manusia: umur, jenis kelamin, pekerjaan,
sosial, tempat tinggal
2. Kegagalan mekanisme refleks penutupan
laring & mendehem
3. Faktor fisik
4. Faktor kejiwaan
5. Ukuran, bentuk, dan sifat benda asing
6. Kurang hati-hati (kecerobohan)
 Dipengaruhi oleh:
1. Lokasi
2. Derajat sumbatan
3. Sifat, bentuk/ukuran benda asing

 Pada trakea
1. Batuk dengan tiba-tiba & berulang seperti tercekik
2. Rasa tersumbat di tenggorokan
3. Nafas berbunyi t.u pada ekspirasi
4. Kemudian gejala hilang

 Pada karina  atelektase paru kanan

 Pada bronkus  kebanyakan tanpa gejala

 Pada segmen paru


◦ Ekspirasi memanjang (auskultasi)
◦ Bising mengi
 Klinik
 Radiologik:
◦ Untuk benda asing radio opak  segera
◦ Untuk benda asing radio lusen  > 24 jam

Atelektase

 Dengan bantuan bronkoskopi


 Benda asing diambil dengan cunam

 Servicotorakotomi (bila endoskopi gagal)


 Trakeostomi
 Bronkoskop:
◦ Kaku
◦ Fleksibel

 Indikasi
A. Diagnosis
1. Hemoptisis
2. Batuk kronis
3. Napas berbunyi
4. Kelainan radiologik toraks
B. Terapi
1. Ekstraksi benda asing
2. Suction sekret bronkus
3. Businasi
4. Aplikasi obat lokal
Fleksibel Kaku
1. Penyakit perdarahan
2. Hipoksemia
3. Hiperkapnia akut
4. Aritmia jantung
5. Infark miokard yang baru
6. Koch pulmonum yang belum diobati
7. Penderita / carrier hepatitis B
 Kebaikan  Kebaikan
1. Anak-anak 1. Diagnosis pada
2. Perdarahan masif paru kelainan yang jauh
3. Pengisapan sekret (cabang-cabang
kental bronkus)
4. Ekstraksi bronkolit 2. Mudah dilakukan

5. Ekstraksi benda asing tanpa anestesi umum


6. Trakea yang sempit 3. Dapat melalui canul

7. Ekstirpasi adenoma trakea dan pipa


8. Fotografi lebih jelas
endotrakea

Kaku Lentur / Serat Optik

You might also like