You are on page 1of 29

APPENDISITIS AKUT

DEFINISI
• Apendisitis adalah peradangan pada apendiks
vermiformis

• Penyebab paling sering dari abdomen akut


ANATOMI

 ANATOMI APENDIKS
Berbentuk : tabung
Panjang : 10 cm (6-10cm)
Diameter luar: 3-8 mm
Diameter lumen: 1-3 mm
Macam-macam posisi
apendiks
1. Retrokolika 4. Pre-ileal

2. Retrosekal 5. Subsekal

3. Retro-ileal 6. Pelvis
FISIOLOGI

• MUKUS  1-2 mL per hari

• Imunoglobulin secretoar  GALT (Gut Associated Lymphoid Tissue)


ETIOLOGI DAN FAKTOR RISIKO

Makanan
rendah serat

Fekalit INFEKSI

Sumbatan
Hiperplasia
lumen
jaringan limfe
apendiks

Tumor
apendiks
Patofisiologi
Distensi &
Penumpukan Peningkatan
obstruksi Closed loop
sekret tekanan
intralumen
Peningkatan Obstruksi
Bakteri
edem Vena

Obstruksi
Peradangan Arteri
oedem
Sumbatan
akumulasi
Limfe
bakteri
gangren iskemiK
DIAGNOSIS
PEMERIKSAAN

2. PEMERIKSAAN 3. PEMERIKSAAN
1. ANAMNESIS FISIK PENUNJANG
GEJALA KLINIS

Nyeri epigastrium Regio Iliaca dextra (mc Burney)

Nausea & vomiting Anorexia

Konstipasi Deman
PEMERIKSAAN
1.Tenderness 7.Dumphy’s Sign
2.Rebound Tenderness
3.Rovsing’s Sign
4.Blumberg sign
5.Psoas Sign
6.Obturator Sign
PSOAS SIGN
OBTURATOR SIGN
PEMERIKSAAN PENUNJANG

• LABORATORIUM

• APENDIKOGRAM

• USG ABDOMEN

• CT SCAN ABDOMEN
APPENDIKOGRAM
USG
CT SCAN
ALVARADO SCORE

The Modified Alvarado Score Skor


Gejala Perpindahan nyeri dari ulu 1
hati ke perut kanan bawah
Mual-Muntah 1
Anoreksia 1
Tanda Nyeri di perut kanan bawah 2
Nyeri lepas 1
Demam diatas 37,5 ° C 1
Pemeriksaan Leukositosis 2
Lab
Hitung jenis leukosit shift 1
to the left
Total 10
Interpretasi dari Modified Alvarado Score:
1-4 : sangat mungkin bukan apendisitis akut
5-7 : sangat mungkin apendisitis akut
8-10 : pasti apendisitis akut
PENATALAKSANAAN

PENATALAKSANAAN

1. Operasi 2. Konservatif
KOMPLIKASI

• Appendisitis Perforata

• Masa Periappendikularis
Appendiktomi
• Insisi di titik Mc Burney
• Sayat aponeurosis M. Obliqus Externus
• Terlihat omentum  evakuasi appendiks  potong appendiks
diantara klem arteri sedot cairan bebas jahit lapisan dinding
abdomen lapis demi lapis.

You might also like