You are on page 1of 14

Bismillahirrahmaanirrahiim 

ADMINISTRASI PENYULUHAN KELOMPOK 5


PERTANIAN
ANGGIT FEBRIANISA (05)
ARIF RAHMAN HAKIM (06)
DEWANTI ARUM RATRI (09)
ERVITA APRILIANA DINARSARI (12)
FIRLIAN ARRIFKI (16)

PENGOLAHAN DATABASE BERBASIS IT


APA ITU DATABASE ?

PANGKALAN DATA BASIS DATA

KUMPULAN DATA
APA SAJA KOMPONEN KOMPONEN DALAM DATABASE?

Hardware Operating Database


System

Management User
System
MANFAAT DATABASE
5S 1A 1C
APA ITU ?????
1A & 1C

Acuracy

Consitant
APA SAJA SIH
APLIKASI PENGOLAH
DATABASE ????
1. MySQL

Merupakan aplikasi pengolah database yang bersifat


open source, dikembangkan oleh Oracle (sebelumnya
Sun dan MySQL AB). Merupakan pengolah database
yang paling banyak digunakan di dunia dan lazim
diterapkan untuk aplikasi web.
2. MICROSOFT SQL SERVER

Merupakan aplikasi pengolah database yang


dikembangkan oleh Microsoft dan bersifat
proprietary (komersial),namun tersedia juga versi
freeware-nya. Lazim digunakan di berbagai versi
Microsoft Windows.
3. POSTGRESQL ATAU POSTGRES
PostgreSQL atau Postgres
Merupakan aplikasi pengolah database yang bersifat open
source, dikembangkan oleh PosgreSQL Global Development
Group. Tersedia dalam berbagai platform sistem operasi seperti
Linux, FreeBSD, Solaris, Windows, dan Mac OS.
KESIMPULAN
Database adalah pangkalan data atau basis data
(bahasa Inggris: database) adalah kumpulan informasi
yang disimpan di dalam komputer secara sistematik
sehingga dapat diperiksa menggunakan suatu program
komputer untuk memperoleh informasi dari basis data
tersebut. Adapun contoh-contohnya ialah MySQL, SQLite,
Microsoft SQL Server, Oracle, IMB DB2, PostgreSQL,
MongoDB, dan Firebird.
VIDEO
SEKIAN & TERIMAKASIH 

You might also like