You are on page 1of 24

Anamesis dan

pemeriksaan fisik
Berat Badan Tidak Naik
Pertumbuhan (Growth)
Bertambahnya ukuran dan Bertambahnya
jumlah sel serta jaringan ukuran fisik dan
interseluler struktur tubuh

Bersifat
KUANTITATIF

Satuan Panjang
(Cm)
&
Satuan Berat (Kg)
Pertumbuhan normal
1. Berat badan
- Penurunan berat bada pada beberapa hari pertama kehidupan 5-10%
- Kembali ke berat badan lahir pada usia 7-10 hari
- dua kali berat lahir pada usia 4-5 bulan
- Tiga kali berat lahir pada usia 1 tahun
- Empat kali berat lahir pada usia 2 tahun
- Berat rerata :
- - 3,5kg pada usia lahir
- - 10 kg saat usia 1 tahun
- - 20 kg pada usia 5 tahun
- - 30 kg saat usia 10 tahun
- Penambahan berat tiap hari
- - 20-30 gram pada 3-4 bulan pertama
- - 15-20 gram pada sisa tahun pertama
Pertumbuhan normal
Tinggi
- Rerata panjang saat lahir adalah 50 cm, 75 cm pada usia 1
tahun
- Pada usia 4 tahun tinggi anak 2 kali panjang lahir
Lingkar kepala
- Rerata lingkar kepala adalah 35 cm saat lahir
- Lingkar kepala meningkat 1 cm/bulan dalam satu tahun
pertama, 2 cm per bulan selama 3 bulan pertama kemudian
menurun, 10 cm selama sisa hidup yang ada
Penyebab Utama Berat Badan Anak Tidak
Naik
• Frekuensi sakit yang sering
• Asupan makanan tidak optimal
ANAMNESIS
IDENTITAS  Ibu :
1. Identitas Penderita
 Nama
Nama
Jenis Kelamin  Pendidikan
Tempat/tanggal  Pekerjaan
lahir  Alamat
2. Identitas Orang
Tua/Wali
Ayah :
 Nama
 Pendidikan
 Pekerjaan
 Alamat
ANAMNESIS
1. Present illness:
a. Keluhan Utama
b. Riw. penyakit sekarang (the sacred seven)
 LOCATION : di mana?, penyebaran?
 QUALITY : macam apa?, sifat khas?
 TIMING/CHRONOLOGY: perjalanan penyakit
 SEVERITY : kuat keluhan
 ONSET : kapan?
 MODIFYING FACTOR : ada faktor pemberat?
 ASSOCIATED SYMPTOMS : keluhan lain?
2. Past health history
3. Family health history
4. Personal/social history
PAST HEALTH HISTORY

a) Riw. penyakit terdahulu c) Riwayat Perkembangan


b) Riw. Kehamilan dan (Tiarap, merangkak, duduk,
Persalinan: berdiri,berjalan,saat ini)
Riwayat antenatal d) Riw. Imunisasi
Riwayat natal
e) Riw. Nutrisi
Spontan/tidak spontan
Nilai APGAR
BBL, PBL, LK
Penolong persalinan
Riwayat Neonatal
PAST HEALTH HISTORY
3. Family health history
Penyakit dalam keluarga:
- Kongenital
- Didapat  menular ?

4. Personal/social history
Kehidupan dalam keluarga
Interaksi dengan lingkungan kebiasaan
Pemeriksaan Fisik
1. Keadaan Umum
- Kesadaran
- GCS
2. Pengukuran
- TTV (Tensi, Nadi, Suhu, dan Respirasi)
- Berat badan
- Panjang/Tinggi Badan
- Lingkar Lengan Atas
- Lingkar Kepala
3. Kulit
- Warna
- Sianosis
- Hemangiom
- Turgor
-Kelembaban
- Pucat
4. > Kepala
- Bentuk
- UUB
- UUK
> Rambut (Warna, Tebal/tipis, Distribusi (jarang/tidak), Alopesia)
> Mata (Palpebra, Alis, bulumata, konjungtiva, sklera, produksi air mata, pupil, kornea)
> Telinga (Bentuk, Sekret, Serumen, Nyeri)
> Hidung (Bentuk, pernapasan cuping hidung, epistaksis, sekret)
> Mulut ( Bentuk, Bibir, Gusi(mudah berdarah/tidak, pembengkakan), gigi geligi)
> Lidah (Bentuk, pucat/tidak, tremor/tidak, kotor/tidak, warna)
> Faring (Hiperemi, edema, membran/pseudomembran)
> Tonsil (Warna, pembesaran, abses/tidak, membran/pseudomembran)
5. Leher
- vena jugularis (pulsasi, tekanan)
- pembesaran kelenjar leher
- kaku kuduk
- massa
- tortikolis
6. Thoraks
- dinding dada/paru
> inspeksi (bentuk, retraksi, dispnea, pernapasan)
> palpasi (fremitus fokal)
> perkusi
> auskultasi (suara nafas dasar, suara nafas tambahan)
- Jantung
> inspeksi (ictus cordis)
> palpasi (apeks, thrill)
> perkusi (batas kanan, batas kiri, batas atas)
> auskultasi (frekuensi, suara dasar, bising)
7. Abdomen
- Inspeksi (bentuk)
- Palpasi ( Hati, Lien, Ginjal, Massa(ukuran, lokasi, permukaan,
konsistensi, nyeri))
- Perkusi (Timpani/pekak, Asites)
- Auskultasi
8. Ekstremitas
- Umum
- Neurologis (gerakan, tonus, trofi, klonus, refleks fisiologis, refleks
patologis, sensibilitas, tanda meningeal).
9. Susunan Saraf
10. Genitalia
11. Anus
Ukuran antropometrik
 Beratbadan
 Tinggi badan
 Lingkar kepala
17
BERAT BADAN NAIK, SESUAI GRAFIK, BERARTI PERTUMBUHAN NORMAL

PERTUMBUHAN NORMAL,

18
PERTUMBUHAN TERGANGGU

19
20
Berat Badan TIDAK NAIK

3 4 5

1. Garis pertumbuhan menurun, atau lebih rendah dari bulan lalu


2. Garis pertumbuhan mendatar, atau sama dengan bulan lalu
3. Garis pertumbuhan naik, tetapi pindah ke pita warna di bawahnya
20
KMS
 Normal : bila LK anak antara P2 – P98

 Tidak
normal :
Mikrosefal : bila LK < P2
Makrosefal : bila LK > P98

You might also like