You are on page 1of 12

GAGAL GINJAL AKUT

DISUSUN OLEH :
Hario Muhammad Akbar 1611B0290
Monica Putri Siscawati 1711B0049
Ninda Nia Mayasofa 1711B0053
Petrus Kondo 1711B0059
Risca Argadhi Putri 1711B0064
Shelli Evina Dita Anggraini 1711B0068
Yoda Maria Lopo 1711B0072
Zairana Anggita Dewi 1711B0076
Arta Lebrina Nakmofa 1811B0007
Yanes Edel Trudis Rassi 1811B0089
Roslin Kono 1811B0093
DEFINISI GGA

 Gagal ginjal akut ( GGA ) adalah suatu keadaan fisiologik dan klinik
yang ditandai dengan pengurangan tiba-tiba glomerular filtration
rate (GFR) dan perubahan kemampuan fungsional ginjal untuk
mempertahankan eksresi air yang cukup untuk keseimbangan dalam
tubuh
ETIOLOGI GGA Pre - renal

 Penurunan Volume Vascular


 Kenaikan Kapasitas Vascular
 Penurunan Curah Jantung/kegagalan pompa jantung
Etiologi GGA Renal

 Gagal Ginjal Renal yang di sebabkan oleh :


 kelainan vascular seperti vaskulitis
 hipertensi maligna
 glomerulus nefritis akut
 nefritis internal akut
Etiologi GGA Postrenal

 Obstruksi :
Saluran kencing: batu, pembekuan darah, tumor, krista,dll
Tubuli ginjal : kristal, pigmen, protein (miolema)
 Ekstravsasi
Patofisiologi GGA

 Beberapa kondisi berikut yang menyebabkan pengurangan aliran darah


renal dan ganggun fungsi ginjal : hipovelemia, hipotensi, penurunan curah
jantung dan gagal jantung kongestif, obstruksi ginjal atau traktus urinarius
bawah akibat tumor, bekuan darah atau ginjal, obstruksi vena atau arteri
bilateral ginjal.
Manifestasi klinis GGA
 Perubahan haluaran urine (haluaran urin sedikit, mengandung darah dan
gravitasinya rendah (1,010) sedangkan nilai normalnya adalah 1,015-1,025)
 Peningkatan BUN, creatinin
 Kelebihan volume cairan
 Oedem anasarka
 Hiperkalemia
 Asidosis metabolik
 Anemia
 Mual persisten, muntah dan diare
 Nafas berbau urea
 Manifestasi sistem syaraf pusat mencakup rasa lemah, sakit kepala,
kedutan otot dan kejang.
KOMPLIKASI GGA

 Hiperkalemia
 Hipertensi
 Anemia
 Asidosis metabolik
 Kejang
 Perikarditis
PEMERIKSAAN DIAGNOSTIK GGA

 Pemeriksaan labolaturium :
 Darah
 CT scan
 MRI
 EKG mungkin abnormal menunjukkan ketidak seimbangan elektrolit dan
asam / basa
PENATALAKSANAAN GGA

 Penatalaksanaan medis :
1. Dialisis
2. Penanganan hiperkalemia
3. Mempertahankan keseimbangan cairan
 Penatalaksanaan non medis :
1. Pengaturan kebutuhan cairan dan keseimbangan elektrolit sangat
dianjurkan dalam pengobatan gagal ginjal
2. Orang yang mengalami gagal ginjal harus mengatur konsumsi dietnya,
terutama gagal ginjal akut agar tidak menjadi kronik dan gagal ginjal
kronik tidak semakin parah
PENCEGAHAN GGA

 Setiap orang harus memiliki gaya hidup sehat dengan menjaga pola
makan dan olahraga teratur.
 Membiasakan meminum air dalam jumlah yang cukup merupakan hal
yang harus dilakukan setiap orang sehingga faktor resiko untuk mengalami
gangguan ginjal dapat dikurangi.
 Rehidrasi cairan elektrolit yang adekuat pada penderita –penderita
gastroenteritis akut.
 Transfusi darah atau pemberian cairan yang adekuat selama
pembedahan, dan pada trauma-trauma kecelakaan atau luka bakar.
 Mengusahakan hidrasi yang cukup pada penderita-penderita diabetes
melitus yang akan dilakukan pemeriksaan dengan zat kontras radiografik.
TERIMAKASIH

You might also like

  • RPP SD Kelas 2 Semester 1 - Aku Dan Sekolahku
    RPP SD Kelas 2 Semester 1 - Aku Dan Sekolahku
    Document161 pages
    RPP SD Kelas 2 Semester 1 - Aku Dan Sekolahku
    Sus Biantoro
    0% (1)
  • Biodata Anggota Hario
    Biodata Anggota Hario
    Document1 page
    Biodata Anggota Hario
    はリお むはなづ あくばる
    No ratings yet
  • Pacuan Kuda MINGGU SAMPAI RACE 6
    Pacuan Kuda MINGGU SAMPAI RACE 6
    Document8 pages
    Pacuan Kuda MINGGU SAMPAI RACE 6
    はリお むはなづ あくばる
    No ratings yet
  • Deteksi Dini Gangguan Jiwa
    Deteksi Dini Gangguan Jiwa
    Document19 pages
    Deteksi Dini Gangguan Jiwa
    はリお むはなづ あくばる
    No ratings yet
  • Pacuan Kuda SABTU
    Pacuan Kuda SABTU
    Document4 pages
    Pacuan Kuda SABTU
    はリお むはなづ あくばる
    No ratings yet
  • Pak Heri-1
    Pak Heri-1
    Document5 pages
    Pak Heri-1
    はリお むはなづ あくばる
    No ratings yet
  • Tugas 5 - Leason Plan
    Tugas 5 - Leason Plan
    Document3 pages
    Tugas 5 - Leason Plan
    はリお むはなづ あくばる
    No ratings yet
  • Iwan
    Iwan
    Document2 pages
    Iwan
    はリお むはなづ あくばる
    No ratings yet
  • Presentasi Hukum Media Klausa Baku
    Presentasi Hukum Media Klausa Baku
    Document6 pages
    Presentasi Hukum Media Klausa Baku
    はリお むはなづ あくばる
    No ratings yet
  • Mohon Maaf
    Mohon Maaf
    Document1 page
    Mohon Maaf
    はリお むはなづ あくばる
    No ratings yet
  • BU Suci 1
    BU Suci 1
    Document4 pages
    BU Suci 1
    はリお むはなづ あくばる
    No ratings yet
  • Tugas 5 - Leason Plan
    Tugas 5 - Leason Plan
    Document3 pages
    Tugas 5 - Leason Plan
    はリお むはなづ あくばる
    No ratings yet
  • Tugas 7 - Hasil Observasi Pembelajaran
    Tugas 7 - Hasil Observasi Pembelajaran
    Document2 pages
    Tugas 7 - Hasil Observasi Pembelajaran
    はリお むはなづ あくばる
    No ratings yet
  • Oh Yes
    Oh Yes
    Document2 pages
    Oh Yes
    はリお むはなづ あくばる
    No ratings yet
  • MK
    MK
    Document1 page
    MK
    はリお むはなづ あくばる
    No ratings yet
  • Askep Askep Askep
    Askep Askep Askep
    Document17 pages
    Askep Askep Askep
    はリお むはなづ あくばる
    No ratings yet
  • Gagal Jantung-2
    Gagal Jantung-2
    Document2 pages
    Gagal Jantung-2
    Nabhn Sfwa
    No ratings yet
  • Monyet Yang Serakah Dan Kura - Docx DAVIIIIIIIIIIIII
    Monyet Yang Serakah Dan Kura - Docx DAVIIIIIIIIIIIII
    Document1 page
    Monyet Yang Serakah Dan Kura - Docx DAVIIIIIIIIIIIII
    はリお むはなづ あくばる
    No ratings yet
  • BRONKITIS
    BRONKITIS
    Document20 pages
    BRONKITIS
    Christopher Becker
    No ratings yet
  • DDNA Prakarya
    DDNA Prakarya
    Document3 pages
    DDNA Prakarya
    はリお むはなづ あくばる
    No ratings yet
  • Jadwal Wayang Juni
    Jadwal Wayang Juni
    Document5 pages
    Jadwal Wayang Juni
    はリお むはなづ あくばる
    No ratings yet
  • Daftar Riwayat Hidup
    Daftar Riwayat Hidup
    Document1 page
    Daftar Riwayat Hidup
    はリお むはなづ あくばる
    No ratings yet
  • Wicak 1
    Wicak 1
    Document7 pages
    Wicak 1
    はリお むはなづ あくばる
    No ratings yet
  • Makalah Farmasetika Dasar Mbak Ana
    Makalah Farmasetika Dasar Mbak Ana
    Document11 pages
    Makalah Farmasetika Dasar Mbak Ana
    はリお むはなづ あくばる
    No ratings yet
  • Rangkuman Un BIN
    Rangkuman Un BIN
    Document60 pages
    Rangkuman Un BIN
    はリお むはなづ あくばる
    No ratings yet
  • Serat
    Serat
    Document2 pages
    Serat
    はリお むはなづ あくばる
    No ratings yet
  • IPN
    IPN
    Document5 pages
    IPN
    はリお むはなづ あくばる
    No ratings yet
  • Role Play 1
    Role Play 1
    Document3 pages
    Role Play 1
    はリお むはなづ あくばる
    No ratings yet
  • Gagal Jantung
    Gagal Jantung
    Document19 pages
    Gagal Jantung
    はリお むはなづ あくばる
    No ratings yet
  • Makalah Farmasetika Dasar Mbak Ana
    Makalah Farmasetika Dasar Mbak Ana
    Document14 pages
    Makalah Farmasetika Dasar Mbak Ana
    はリお むはなづ あくばる
    No ratings yet